Senin, 18 November 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Author name: Budiman

Kabupaten Tangerang Raih Sertifikat ISO 37001, Sepakat Tolak Suap

TANGERANG, EKBISBANTEN.COM – Bupati Kabupaten Tangerang Ahmed Zaki Iskandar berkomitmen dalam mengelola pemerintahan yang bersih dari suap. Hal itu berhasil dibuktikan lewat Inspektorat Kabupaten Tangerang yang berhasil meraih sertifikat ISO 37001: 2016 dengan pendampingan dari Visi Integritas.  ISO 37001 sendiri merupakan sistem manajemen anti suap yang dirancang untuk membantu menetapkan, menerapkan, memelihara dan meningkatkan kepatuhan […]

Kabupaten Tangerang Raih Sertifikat ISO 37001, Sepakat Tolak Suap Read More »

DPRD Sebut Terjadi Defisit 68 M dalam APBD-P Banten 2023

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Juru Bicara Badan Anggaran (Bangar) DPRD Banten M.Faizal menyebut terjadi defisit sekitar Rp 68 Miliar dalam Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Perubahan (APBD-P) Provinsi Banten Tahun Anggaran 2023. “Defisit sekitar Rp68 miliaran,” ujarnya usai Rapat Paripurna ke 9 pada masa sidang 1 Tahun Sidang 2023-2024 di DPRD Banten, Selasa (12/9/2023).  Defisit itu berasal

DPRD Sebut Terjadi Defisit 68 M dalam APBD-P Banten 2023 Read More »

Pedagang Pasar Kranggot Cilegon Ngaku Senang Kedatangan Presiden Jokowi

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Salah satu pedagang makanan tradisional Pasar Kranggot, Kota Cilegon, Nurhayati mengaku senang kedatangan Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke tempatnya.  Kedatangan orang nomor 1 di Indonesia itu dalam rangka mengecek harga dan kebutuhan pangan pokok serta menyerahkan sejumlah bantuan sosial.  “Senang banget, walaupun tadi desak-desakan,” ucapnya singkat usai kedatangan Jokowi, Selasa (12/9/2023).  Nurhayati

Pedagang Pasar Kranggot Cilegon Ngaku Senang Kedatangan Presiden Jokowi Read More »

Jokowi Klaim Harga Bumbu Dapur Turun di Pasar Kranggot Cilegon 

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) mengklaim harga bumbu dapur cabai dan bawang merah turun di Pasar Kranggot, Kota Cilegon, Provinsi Banten pada Selasa, 12 September 2023. “Saya melihat harga sangat baik di sini (Pasar Kranggot), bahkan untuk harga bawang merah tadi saya melihat harga yang biasanya di atas Rp 30 ribu pernah

Jokowi Klaim Harga Bumbu Dapur Turun di Pasar Kranggot Cilegon  Read More »

Blusukan ke Pasar Kranggot Cilegon, Presiden Jokowi Pantau Harga Beras

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi Pasar Kranggot, Kota Cilegon, Provinsi Banten pada Selasa, 12 September 2023. Kunjungan itu dalam rangka agenda kerja memantau harga dan stok kebutuhan pokok serta menyerahkan sejumlah bantuan sosial bagi perwakilan pedagang.  Pada kesempatan itu juga digunakan oleh Jokowi untuk berkelling pasar dan menyapa para pedagang

Blusukan ke Pasar Kranggot Cilegon, Presiden Jokowi Pantau Harga Beras Read More »

Ketua DPRD Dukung Kongres VII Pokja Wartawan Harian dan Elektronik Provinsi Banten

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Ketua DPRD Banten, Andra Soni mendukung dan menyambut baik rencana kegiatan Kongres VII Pokja Wartawan Harian dan Elektronik Provinsi Banten.  Rencananya, acara itu bakal digelar pada hari Selasa-Rabu, 26-27 September 2023 mendatang. Ia pun berencana hadir dalam kegiatan tersebut. “Harus melahirkan ide-ide cemerlang dalam menata organisasi. Saya berharap teman-teman dapat berperan aktif

Ketua DPRD Dukung Kongres VII Pokja Wartawan Harian dan Elektronik Provinsi Banten Read More »

Harga Beras Naik, Cak Nawa Minta Pemprov Banten Segera Operasi Pasar

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Koordinator Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Banten M. Nawa Said Dimyati atau Cak Nawa, meminta agar Pemprov Banten agar segera operasi pasar.  Operasi pasar tersebut dilakukan agar harga-harga beras dapat menjadi stabil.  Hal itu di utarakan Cak Nawa usai mendapat keluhan dari masyarakat mengenai kenaikan harga beras di pasaran

Harga Beras Naik, Cak Nawa Minta Pemprov Banten Segera Operasi Pasar Read More »

Bawang Merah Asal Jatim Dilirik Pj Gubernur Banten

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Komoditas bawang merah asal Provinsi Jawa Timur dilirik Pj Gubernur Banten Al Muktabar dalam acara misi dagang dan investasi yang diadakan di Aston & Cottage Hotel Serang, Kota Serang, Senin (11/9/2023).  Al Muktabar sebelum acara belum dimulai, sibuk melihat dan aktif mengajak berbicara para penjaga stand yang ada. Lirikannya terhenti pada stand

Bawang Merah Asal Jatim Dilirik Pj Gubernur Banten Read More »

Ganjar Pranowo

Sekjen PDIP Sebut Daya Terima Ganjar Pranowo di Banten Tinggi

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan bahwa daya terima calon presiden Ganjar Pranowo di Banten tinggi. Menurutnya, ada beberapa alasan yang mempengaruhi minat masyarakat Banten kepada mantan Gubernur Jawa Tengah itu.  Hal itu diungkapkan Hasto saat menghadiri Rapat Kerja Daerah (Rakerda) partainya di Kantor DPD PDI Perjuangan Provinsi Banten Kota Serang pada Minggu,

Sekjen PDIP Sebut Daya Terima Ganjar Pranowo di Banten Tinggi Read More »

Dorong Perluasan Bidang Dagang dan Investasi, Pemprov Banten akan Jalin Kerjasama dengan Pemprov Jawa Timur

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten akan menjalin kerjasama misi dagang dan investasi dengan Pemprov Jawa Timur (Jatim). Hal itu dilakukan untuk meningkatkan perluasan bidang dagang dan investasi di antara dua provinsi besar di Pulau Jawa tersebut.  Adapun kerjasama yang ditandai dengan penandatanganan Memorandum of Understand (MoU) oleh Pj Gubernur Banten Al Muktabar serta

Dorong Perluasan Bidang Dagang dan Investasi, Pemprov Banten akan Jalin Kerjasama dengan Pemprov Jawa Timur Read More »

Scroll to Top