Jumat, 22 November 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Opini

Kafe Mang Jaseng

MW Fauzi: Fenomena Rojali dan Ratalu di Kota Serang

EKBISBANTEN.COM – Fenomena Rojali (Rombongan Jarang Beli) yang dikeluhkan seorang pemilik kafe di Yogyakarta sangat menarik untuk dicermati. Di Kota Serang, setidaknya dalam setahun terakhir, fenomena ini juga terjadi di berbagai kafe. Bahkan jika di Yogya pelaku rojali adalah mahasiswa, di sini kalangan orang dewasa seperti bapak-bapak dan ibu-ibu pun melakukan hal serupa. Kalau dari […]

MW Fauzi: Fenomena Rojali dan Ratalu di Kota Serang Read More »

Mulyati

Mulyati: Cara Aman Hitung Pajak Karyawan

EKBISBANTEN.COM – Mulai Januari 2024, pembuatan bukti potong pajak penghasilan (PPh) karyawan dan pelaporannya mengikuti ketentuan Peraturan Direktur Jenderal Pajak (DJP) Nomor PER-2/PJ/2024. Peraturan ini berisi tentang bentuk dan tata cara pembuatan bukti pemotongan Pajak, serta mekanisme penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Masa PPh Pasal 21/26. Otorita pajak telah menyediakan aplikasi pembuatan bukti potong secara elektronik

Mulyati: Cara Aman Hitung Pajak Karyawan Read More »

TMMD

TMMD ke-119 Kodim 0602/Serang, Merajut Harapan Masyarakat Desa Bojong Pandan

EKBISBANTEN.COM – Udara dingin menyapa pagi, sahut menyahut suara ayam berkokok membangunkan setiap mata yang terlelap sekaligus pertanda matahari mulai menyinari bumi. Embun yang sedari malam bergantungan di dedaunan mulai berguguran, tetapi tidak dengan harapan karena sejatinya hal tersebut digantung setinggi langit. Pagi itu, suasana sejuk seolah menusuk daging hingga ke tulang-belulang. Seteguk kopi pantasnya

TMMD ke-119 Kodim 0602/Serang, Merajut Harapan Masyarakat Desa Bojong Pandan Read More »

Dedi kusnadi

Dedi Kusnadi: PPh Pasal 21 TER untuk Dokter

EKBISBANTEN.COM – Sistem pemotongan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 21 model baru akan sangat berdampak pada penghasilan dokter. Cara ini akan mengakibatkan jumlah pemotongan pajak jauh lebih rendah dari sebelumnya. Ketentuan ini tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 168 Tahun 2024 yang terbit pada 29 Desember 2023 dan berlaku mulai 1 Januari 2024. Perubahan utama

Dedi Kusnadi: PPh Pasal 21 TER untuk Dokter Read More »

Peneliti Untirta Samsul dan Sayiful

Samsul Arifin dan Sayifullah: Belajar dari Pandemi, Mengelola Krisis dan Pertumbuhan Ekonomi

Waspada Next Pandemic EKBISBANTEN.COM – Pada berbagai tajuk berita online sangat mudah kita peroleh informasi tentang adanya risiko kesehatan pada “alumni COVID-19”, serta kemungkinan akan adanya Next Pandemic yang jauh lebih berbahaya. Terkait risiko kesehatan yang disampaikan dalam hasil penelitian oleh Universitas Oxford menemukan lebih banyak abnormalitas di paru-paru, otak, dan ginjal pada pasien-pasien “alumni

Samsul Arifin dan Sayifullah: Belajar dari Pandemi, Mengelola Krisis dan Pertumbuhan Ekonomi Read More »

Matematika

Sonia: Minat Mahasiswa terhadap Program Studi Matematika Murni di Era Society 5.0 Terbilang Rendah

EKBISBANTEN.COM – Program studi matematika murni merupakan salah satu bidang studi yang menawarkan pengetahuan mendalam tentang matematika sebagai ilmu murni. Program studi matematika murni sering kali dianggap sebagai salah satu program studi yang menantang dan membutuhkan keahlian khusus. Karena hal tersebut menjadi salah satu faktor penyebab rendahnya minat mahasiswa terhadap program studi ini. Selain faktor

Sonia: Minat Mahasiswa terhadap Program Studi Matematika Murni di Era Society 5.0 Terbilang Rendah Read More »

Akuntansi

Siti Sofiaranti: Etika dalam Profesi Akuntansi, Pencegahan Fraud, dan Tantangan Terkait Kemajuan Teknologi

EKBISBANTEN.COM – Beberapa waktu lalu, Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pamulang PSDKU Serang mengadakan acara Seminar perdana dengan tema “Etika Profesi Akuntansi dan Strategi Pencegahan Fraud”. Acara ini dilaksanakan secara offline bertempat di Aula lantai 1 dan diikuti oleh Iroh Rahmawati, selaku kepala Prodi Akuntansi, Putri Wulandari, selaku ketua pelaksana, para Dosen

Siti Sofiaranti: Etika dalam Profesi Akuntansi, Pencegahan Fraud, dan Tantangan Terkait Kemajuan Teknologi Read More »

Dimensi Kerawanan Pemilu di Banten

Oleh Muhamad Arif Iqbal* Pemilihan Umum (Pemilu) merupakan salah satu pilar demokrasi yang sangat penting dalam suatu negara. Pemilu yang bersih, adil, dan transparan adalah inti dari sebuah sistem demokratis yang sehat. Namun, menyelenggarakan pemilu bukanlah tugas yang mudah, dan Pemilu 2024 di Indonesia juga tidak luput dari berbagai kerawanan yang perlu dicermati dan ditangani,

Dimensi Kerawanan Pemilu di Banten Read More »

Arist Merdeka Sirait

Ahmad Subhan: Arist Merdeka Sirait; Perjuanganmu Tak Akan Pernah Mati

“Hari ini, kisahmu abadi. Berbaringlah kawan, berbaringlah dengan tenang”. Itulah sepenggal lirik lagu dari karya Iwan Fals yang berjudul “kesaksian”. Lagu yang di dedikasikan untuk mengenang Arist Merdeka Sirait aktivis Perlindungan Anak Indonesia, yang meninggal pada (26/08/2023). Hari ini, Dunia Anak Indonesia berduka. Seluruh Pejuang Anak berduka. Salah satu orang yang mendedikasikan masa hidupnya untuk

Ahmad Subhan: Arist Merdeka Sirait; Perjuanganmu Tak Akan Pernah Mati Read More »

Ilustrasi kekerasan terhadap anak

Refdina Febiola: Peran Penting Orang Tua dalam Upaya Pencegahan Kekerasan Seksual pada Anak

EKBISBANTEN.COM – Kasus kekerasan seksual pada anak di Indonesia terus mengalami peningkatan secara signifikan setiap tahunnya. Berdasarkan Data Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlingdungan Anak (PPPA), jumlah korban kekerasan seksual pada anak sepanjang tahun 2019 hingga 2023 mengalami peningkatan. Bahkan, tahun 2022 tercatat sebagai tahun dengan jumlah kasus kekerasan seksual tertinggi dalam kurun waktu 10 tahun

Refdina Febiola: Peran Penting Orang Tua dalam Upaya Pencegahan Kekerasan Seksual pada Anak Read More »

Scroll to Top