Beras Jadi Biang Kerok Inflasi Tinggi di Banten
SERANG, EKBISBANTEN.COM- Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi bulan Februari 2024 sebesar 2,81 persen secara yoy. Angka tersebut memang lebih kecil di bandingkan Februari setahun yang lalu yang sebesar 5,12 persen. Namun secara bulanan, inflasi di Banten meningkat 0,52 persen jika dibandingkan bulan Januari 2024. Kepala BPS Provinsi Banten Faizal Anwar mengatakan, beras menjadi komoditas […]
Beras Jadi Biang Kerok Inflasi Tinggi di Banten Read More »