Kemenperin Targetkan Penyaluran 50.000 Unit Motor Listrik Subsidi Tahun 2024, Ini Kata Aismoli
EKBISBANTEN.COM – Target motor listrik subsidi pada tahun 2024 sebanyak 50.000 unit. Hal itu diumumkan oleh Pemerintah melalui Kementerian Perindustrian. Menanggapi target tersebut Aismoli alias Asosiasi Industri Sepeda Motor Listrik Indonesia angkat bicara. Mereka optimistis dapat memenuhi rencana itu. Seperti diketahui, penyaluran motor listrik subsidi pada 2023 mencapai 11.532 unit dari target yang sudah ditetapkan […]