Banten

Industri Pariwisata di Banten Pada Desember 2022 Terpantau Lesu

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Industri pariwisata di Provinsi Banten pada bulan Desember 2022 terpantau mengalami penuruan, dibandingkan tahun sebelumnya. Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Banten mencatat, tingkat penghunian kamar (TPK) hotel bintang pada Desember 2022 mengalami penurunan 4,85 poin, atau dari 56,06 menjadi 51,21 poin. Statistisi Ahli Madya BPS Banten Bambang Widjarnoko merinci lagi, penurunan TPK […]

Industri Pariwisata di Banten Pada Desember 2022 Terpantau Lesu Read More »

Peringati Satu Abad NU, Pj Banten : Peran NU Sangat Besar

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kota Serang menyelenggarakan Istighotsah Kubro dalam Peringatan Satu Abad Nahdlatul Ulama (NU). Acara tersebut, dibuka oleh Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar. Al Muktabar mengatakan NU memiliki peran sangat besar, baik sebelum kemerdekaan, setelah kemerdekaan dan hingga saat ini telah memberikan kontribusi. Sehingga diharapkan ke depannya untuk

Peringati Satu Abad NU, Pj Banten : Peran NU Sangat Besar Read More »

Tempati Enam Besar, Realisasi Investasi Banten Capai Rp 80,2 Triliun

EKBISBANTEN.COM-Realisasi investasi di Provinsi Banten pada tahun 2022 menempati enam besar Nasional. Perolehan realiasasi investasi mencapai Rp 80,2 triliun atau naik 38,41 persen dibanding tahun sebelumnya sebesar Rp 57,96 triliun. Pemprov Banten berkomitmen dalam memberikan pelayanan kemudahan berinvestasi. “Realisasi investasi di Provinsi Banten Tahun 2022 merupakan nilai capaian tertinggi selama ini. Melampaui target yang ditetapkan

Tempati Enam Besar, Realisasi Investasi Banten Capai Rp 80,2 Triliun Read More »

Distan Banten Prediksi Bulan Maret 2023 Bakal Panen 5.670 Ton Gabah

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Dinas Pertanian (Distan) Provinsi Banten memastikan panen raya tahun 2023 ini berlangsung pada bulan Maret. “Puncaknya nanti yah dibulan Maret,” Kepala Distan Provinsi Banten Agus M. Tauchid usai menghadiri Rapat Kerja pengendalian inflasi di Pendopo Gubernur Banten, Senin (30/1). Agus memprediksi sebanyak 5.670 ton gabah yang akan dihasilkan dari panen raya Maret

Distan Banten Prediksi Bulan Maret 2023 Bakal Panen 5.670 Ton Gabah Read More »

Perpusda Banten Kenalkan Tiga Layanan Literasi

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Provinsi Banten mempunyai tiga layanan yang dapat diakses oleh masyarakat. Layanan Perpustakaan Umum, Layanan Perpustakaan Keliling, Layanan Perpustakaan Digital, hingga Layanan Mobil Pintar. Program literasi kesejahteraan juga dilaksanakan untuk mencerdaskan dan memberdayakan masyarakat. “Pada masa tatanan normal baru (new normal) tahun 2022, Perpustakaan Umum DPK Provinsi Banten

Perpusda Banten Kenalkan Tiga Layanan Literasi Read More »

Kabupaten Lebak Catat Angka Kematian Bayi Paling Tinggi di Banten

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Banten mencatat angka kematian bayi (AKB) di Kabupaten Lebak menempati urutan pertama dengan angka sebesar 18,57 berdasarkan long form sensus penduduk tahun 2020. Artinya, dari angka kelahiran 1.000 bayi lahir hidup sebanyak 18-19 bayi mengalami kematian di Kabupaten Lebak. Berdasarkan AKB per kabupaten/kota, setelah Kabupaten Lebak posisi

Kabupaten Lebak Catat Angka Kematian Bayi Paling Tinggi di Banten Read More »

FSPP Banten Lepas Enam Santri Banten Kuliah ke Luar Negeri

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Forum Silaturahmi Pondok Pesantren (FSPP) Provinsi Banten melepas enam orang santri yang akan belajar ke luar negeri, yakni Malaysia, Turki, Yaman dan Libia. Keenam santri tersebut dilepas oleh Presidium FSPP Banten KH. Sulaeman Effendi, didampingi segenap pengurus FSPP Provinsi dan Kota Serang di Pondok Sabilurrahman Pimpinan KH. Ofa Mustofa Walantaka Kota Serang,

FSPP Banten Lepas Enam Santri Banten Kuliah ke Luar Negeri Read More »

BI Banten Fokus Menjaga Tiga Hal Dalam Mendorong Perekonomian Banten 2023

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPw BI) Provinsi Banten, fokus menjaga tiga hal dalam upaya mendorong perekonomian di Banten pada tahun 2023. Kepala KPw BI Banten Imaddudin Sahabat menyebut, tiga poin yang harus dijaga tersebut adalah, mengendalikan laju inflasi, inklusifitas, dan digitalisasi yang mampu menopang perekonomian di Banten tahun 2023. “Tiga poin yang

BI Banten Fokus Menjaga Tiga Hal Dalam Mendorong Perekonomian Banten 2023 Read More »

Kanwil DJP Banten Bidik Setoran Pajak Rp67,45 Triliun

SERANG,  EKBISBANTEN.COM – Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Banten menargetkan penerimaan pajak pada Tahun 2023 sebesar Rp67,45 triliun. Target ini meningkat 33,62 persen triliun dari realisasi penerimaan pajak tahun sebelumnya sebesar Rp66,42 triliun. “Untuk target pajak 2023 ditambah sedikit dari pencapaian kita yaitu sebesar Rp67,45 triliun. Target ini tidak masalah. Walaupun tahun lalu

Kanwil DJP Banten Bidik Setoran Pajak Rp67,45 Triliun Read More »

Penduduk Miskin di Banten Bertambah 15 Ribu Jiwa pada September 2022

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Banten, mencatat jumlah penduduk miskin di Banten meningkat sekitar 15 jiwa dari jumlah 814,02 ribu pada Maret 2022 menjadi 829, 22 ribu orang pada September 2022. Statistisi Ahli Madya BPS Banten Indra Warman menyampaikan, jumlah penduduk miskin di banten tercatat sebesar 6,24 persen dari seluruh penduduk Banten.

Penduduk Miskin di Banten Bertambah 15 Ribu Jiwa pada September 2022 Read More »

Scroll to Top