Jumat, 22 November 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Wisata

5 Wisata Populer di Pandeglang Cocok Untuk Liburan

PANDEGLANG, EKBISBANTEN.COM- Ketika musim libur tiba, tentunya destinasi wisata berlibur menjadi tujuan utama. Namun tidak jarang banyak yang bingung untuk menentukan tempat liburan yang pas. Pandeglang merupakan salah satu kawasan yang memiliki banyak tempat berlibur yang menarik dan bisa menjadi pilihan untuk liburan. Hal tersebut tidak mengherankan karena daerah ini memiliki segudang objek wisata yang […]

5 Wisata Populer di Pandeglang Cocok Untuk Liburan Read More »

KPMAI Pandeglang Ajak Warga Tak Berjualan di Alun-Alun

PANDEGLANG, EKBISBANTEN.COM – Kelompok Pedagang Mikro Indonesia (KPMAI) Kabupaten Pandeglang menginisiasi wisata kuliner berkah di Pandeglang. Hal ini merupakan upaya membantu relokasi para pedagang PKL yang sebelumnya berjualan di Alun-alun Kabupaten Pandeglang. Pembuatan wisata kuliner ini juga merupakan upaya meningkatkan kualitas pedagang kaki lima agar menjadi usaha mikro kecil yang lebih baik dan dapat bersaing

KPMAI Pandeglang Ajak Warga Tak Berjualan di Alun-Alun Read More »

Bus Wisata Tubagus

Bus Wisata “Tubagus” Milik Pemkot Serang Habiskan Rp1,3 Miliar

KOTA SERANG, EKBISBANTEN.COM – Bus Wisata “Tubagus” yang merupakan kepanjangan dari Tour Banten Good Bus diluncurkan dalam pembukaan Festival Kaibon 2022 yang digelar di Panggung Aspirasi Stadion Maulana Yusuf, Kota Serang, Senin (12/12/2022). Diketahui, bus wisata “Tubagus” yang diluncurkan dalam rangka menunjang potensi wisata di Kota Serang tersebut menghabiskan anggaran sebesar Rp1,3 miliar. Hal itu

Bus Wisata “Tubagus” Milik Pemkot Serang Habiskan Rp1,3 Miliar Read More »

Jelajah Wisata Pandeglang Bisa Jadi Pilihan Libur Nataru 2021

PANDEGLANG, EKBISBANTEN.COM – Tidak terasa tahun 2021 hanya tinggal satu bulan lagi. Momen natal dan tahun baru (nataru) menjadi waktu yang tepat untuk berlibur bersama kerabat dan saudara. Berbagai destinasi wisata alam dan kuliner di Kabupaten Pandeglang bisa menjadi salah satu pilihan menarik untuk berlibur. Berikut ini ekbisbanten.com rangkum wisata alam dan kuliner di Kabupaten

Jelajah Wisata Pandeglang Bisa Jadi Pilihan Libur Nataru 2021 Read More »

Dispar Banten Promosikan Destinasi Wisata Kabupaten Pandeglang Secara Digital

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Dinas Pariwisata (Dispar) Provinsi Banten melakukan promosi destinasi wisata di Kabupaten Pandeglang dengan memaksimalkan kanal digital. Sekertaris Dinas Pariwisata Provinsi Banten Ence Fahrurozi mengatakan, promosi wisata melalui pendekatan digital dinilai efektif dan mudah diakses oleh seluruh lapisan masyarakat. Khususnya destinasi wisata di Pandeglang yang bisa dieksplor lebih jauh lagi. “Karena masyarakat usia

Dispar Banten Promosikan Destinasi Wisata Kabupaten Pandeglang Secara Digital Read More »

PHRI Pandeglang Sebut Jalan Tol Serpan Bisa Pangkas Waktu Liburan ke Banten Selatan

PANDEGLANG, EKBISBANTEN.COM – Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Kabupaten Pandeglang mengklaim, dengan dibukanya akses Jalan Tol Serang-Panimbang (Serpan) bisa memangkas waktu tempuh bagi para wisatawan yang hendak pergi berlibur ke kawasan Banten Selatan. “Kami, menyambut baik atas adanya tol baru ini. Paling tidak, bisa pangkas waktu perjalanan 1 jam lebih apalagi jalan di kawasan

PHRI Pandeglang Sebut Jalan Tol Serpan Bisa Pangkas Waktu Liburan ke Banten Selatan Read More »

Scroll to Top