NEWS

Yayasan Charity Banten Lakukan Langkah Kecil Sejuta Manfaat

EKBISBANTEN.COM – Yayasan Charity Banten menggelar Bakti Sosial (Baksos) mingguan ‘Jumat Berkah’ dengan membagikan beras dan paket sembako kepada masyarakat yang kurang mampu. Kegiatan Baksos tersebut dilaksanakan dengan cara mendatangi langsung rumah-rumah warga yang kurang mampu, yaitu warga yang berada diwilayah Cicadas, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten, Jumat (15/9). Ketua Umum Yayasan Charity Banten, Diki Nurmansyah, […]

Yayasan Charity Banten Lakukan Langkah Kecil Sejuta Manfaat Read More »

Wali Kota Serang

Aktif Lestarikan Bebasan Banten, Wali Kota Serang Diganjar Penghargaan

KOTA SERANG, EKBISBANTEN.COM – Wali Kota Serang, Syafrudin meraih penghargaan dari Kementerian Pendidikan Kebudayaan dan Ristek (Kemendikbudristek) melalui Kantor Bahasa Provinsi Banten karena turut aktif melestarikan Bahasa Daerah Jawa Serang (Bebasan) di Kota Serang. Penyerahan penghargaan tersebut diberikan dalam apel pagi di lapangan upacara Pusat Pemerintahan Kota (Puspemkot) Serang, Senin (18/9/2023). Dalam kesempatannya, Syafrudin mengapresiasi

Aktif Lestarikan Bebasan Banten, Wali Kota Serang Diganjar Penghargaan Read More »

Wakapolda Banten

Musim Kemarau, Wakapolda Banten Ajak Warga untuk Cegah Kebakaran Hutan dan Lahan

KOTA SERANG, EKBISBANTEN.COM – Wakapolda Banten Brigjen Pol. H. M. Sabilul Alif tak henti-hentinya mengingatkan kepada masyarakat terkait kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) yang terjadi dibeberapa daerah karena musim kemarau. Musim kemarau sangat rawan menimbulkan peristiwa kebakaran, oleh karena itu Polda Banten mengimbau kepada seluruh lapisan masyarakat untuk mewaspadai hal tersebut serta menghindari hal-hal yang

Musim Kemarau, Wakapolda Banten Ajak Warga untuk Cegah Kebakaran Hutan dan Lahan Read More »

Wali Kota Serang

Syafrudin Sambut Baik Usul DPRD Kota Serang Terkait Pembuatan Waduk untuk Atasi Kekeringan

KOTA SERANG, EKBISBANTEN.COM – Fenomena kekeringan selalu berulang terjadi di Kota Serang setiap tahunnya. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Serang mendorong Pemerintah Kota (Pemkot) Serang untuk segera membuat sebuah waduk. Hal itu disampaikan oleh Wakil Ketua DPRD Kota Serang Hasan Basri. Ia menyebut Pemkot Serang harus sigap mengatasi kekeringan yang

Syafrudin Sambut Baik Usul DPRD Kota Serang Terkait Pembuatan Waduk untuk Atasi Kekeringan Read More »

Ketua DPD PKS Kota Serang, Hasan Basri.

Atasi Kekeringan Berulang, DPRD Kota Serang Dorong Pembuatan Waduk

KOTA SERANG, EKBISBANTEN.COM – Fenomena kekeringan selalu berulang terjadi di Kota Serang setiap tahunnya. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Serang mendorong Pemerintah Kota (Pemkot) Serang untuk segera membuat sebuah waduk. Wakil Ketua DPRD Kota Serang Hasan Basri mengatakan, Pemkot Serang harus sigap mengatasi kekeringan yang kerap terjadi berulang kali ketika

Atasi Kekeringan Berulang, DPRD Kota Serang Dorong Pembuatan Waduk Read More »

Buka Turnamen IBCA MMA, Wali Kota Serang: Jadikan Wadah untuk Berprestasi dengan Sportivitas Tinggi

KOTA SERANG, EKBISBANTEN.COM – Open Turnament Indonesia Beladiri Campuran Amatir (IBCA) Mixed Martial Arts (MMA) Provinsi Banten dibuka oleh Wali Kota Serang, Sabtu (16/9). Kegiatan yang juga dihadiri oleh Ka Disparpora, Ketua Umum PP IBCA MMA, Ketua Umum dan Wakil Ketua Koni Banten, Kapolres Serang Kota, serta Dandim 0602/Serang tersebut bertempat di GOR Alun-Alun Kota

Buka Turnamen IBCA MMA, Wali Kota Serang: Jadikan Wadah untuk Berprestasi dengan Sportivitas Tinggi Read More »

Rian Fahardhi

Jadi Pembicara dalam Generasi Happy Tri, Rian Fahardhi: Gen Z Sibuk Mencari Lupa Membentuk Diri

TANGSEL, EKBISBANTEN.COM – Presiden Gen Z, Rian Fahardhi menyebut saat ini generasi muda khususnya di Indonesia sibuk mencari jati diri tetapi lupa membentuk diri. Hal itu dikatakannya saat menghadiri konferensi pers ‘Generasi Happy’ yang diinisiasi oleh brand Tri (3) di Edutown Arena BSD City, Sabtu (16/9/2023). “Seharusnya kita membentuk diri, melakukan apa yang dicintai dan

Jadi Pembicara dalam Generasi Happy Tri, Rian Fahardhi: Gen Z Sibuk Mencari Lupa Membentuk Diri Read More »

Ops Zebra Maung

Hari Kelima Ops Zebra Maung 2023, Satgas Preventif dan Gakkum Laksanakan Gatur dan Himbauan serta Teguran

KOTA SERANG, EKBISBANTEN.COM – Hari kelima Ops Zebra Maung 2023 Satgas Preventif dan Penegakan Hukum (Gakkum) melaksanakan pengaturan lalu lintas serta himbauan kepada pengendara di wilayah Kota Serang pada Jumat (15/9). Selain itu, Satgas Preventif dan Gakkum juga memberikan teguran tertulis hingga tilang. Kegiatan tersebut dipimpin oleh Subsatgas Patroli dan Pengawalan (Patwal) IPTU Asep Siswanto

Hari Kelima Ops Zebra Maung 2023, Satgas Preventif dan Gakkum Laksanakan Gatur dan Himbauan serta Teguran Read More »

BPS Ungkap Impor 3 Komoditas Pangan Meningkat

EKBISBANTEN.COM – Badan Pusat Statistik (BPS) mengungkapkan ada tiga impor komoditas pangan hingga Agustus 2023 yang naik, yaitu beras, jagung dan gandum. Hal itu diungkapkan oleh Plt Kepala BPS Amalia Adininggar Widyasanti dalam konferensi pers Perkembangan Ekspor dan Impor Indonesia Agustus 2023, Jumat (15/9/2023). “Untuk impor jagung pada Januari dan Agustus naik menjadi 25,5% dibandingkan

BPS Ungkap Impor 3 Komoditas Pangan Meningkat Read More »

Jelang Pemilu 2024, KPU Kota Serang Minta Disdukcapil Segera Tuntaskan Perekaman KTP bagi Pemilih Pemula

KOTA SERANG, EKBISBANTEN.COM – Menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Serang meminta Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) untuk segera melakukan perekaman data Kartu Tanda Penduduk (KTP) bagi pemilih pemula. Hal itu lantaran pada tahun 2019 banyak ditemukan pemilih pemula di Sekolah Kebutuhan Khusus (SKH) yang belum memiliki E-KTP. Demikian disampaikan

Jelang Pemilu 2024, KPU Kota Serang Minta Disdukcapil Segera Tuntaskan Perekaman KTP bagi Pemilih Pemula Read More »

Scroll to Top