Jumat, 18 Oktober 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

DPMPTSP Provinsi Banten

Triwulan I 2023, Investasi Banten Meningkat 49,85 Persen

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Realisasi investasi Provinsi Banten meningkat 49,85 persen pada bulan Januari-Maret atau triwulan I tahun 2023. Hal itu diungkapkan Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Provinsi Banten Virgojanti. “Realisasi Penanaman Modal Asing (PMA) dan Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) totalnya Rp25,7 triliun. Naik 49,85 persen secara tahunan (YoY),” ungkapnya […]

Triwulan I 2023, Investasi Banten Meningkat 49,85 Persen Read More »

Pelayanan Prima, Kepala DPMPTSP Sebut Investasi Banten lampaui Target

EKBISBANTEN.COM – Berada di lokasi yang strategis dengan infrastrukur yang memadai dan ditopang oleh ketersediaan sumber daya alam yang melimpah, Provinsi Banten selalu menjadi primadona tujuan investasi bagi para investor. Hal ini tidak terlepas dari ragam potensi dan peluang investasi yang ditawarkan oleh daerah paling barat pulau jawa ini. Peluang investasi di Provinsi Banten telah

Pelayanan Prima, Kepala DPMPTSP Sebut Investasi Banten lampaui Target Read More »

Scroll to Top