Banten

Desa Adat Panglipuran Bali, Jadi Implementasi Positif Untuk Desa Wisata Baduy

EKBISBANTEN.COM – Desa Adat Panglipuran yang berlokasi di Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli, Provinsi Bali, dinobatkan sebagai salah satu desa terbersih di dunia. Selain itu, masyarakat Desa Adat Panglipuran yang beragama Hindu sangat menjunjung tinggi adat istiadat, nilai gotong royong, kearifan lokal dan lingkungan agar tetap lestari. Desa Adat Panglipuran merupakan komplek permukiman yang tertata dengan […]

Desa Adat Panglipuran Bali, Jadi Implementasi Positif Untuk Desa Wisata Baduy Read More »

BI Banten Ajak Jurnalis, Akademisi dan Stakeholder Belajar Pariwisata ke Bali

BALI, EKBISBANTEN.COM – Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPw BI) Provinsi Banten mengajak jurnalis, akademisi dan stakeholder di Provinsi Banten untuk belajar pariwisata kepada Provinsi Bali, hal tersebut dilakukan dalam upaya meningkatkan kunjungan wisatawan di Banten. Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Banten Haryo Kartiko Pamungkas mengatakan, Provinsi Banten memiliki banyak potensi wisata yang bisa dikembangkan

BI Banten Ajak Jurnalis, Akademisi dan Stakeholder Belajar Pariwisata ke Bali Read More »

Sah, Andi Ony Jadi Pj Bupati Tangerang

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Andi Ony Prihartono resmi menjadi Penjabat (Pj) Bupati Tangerang, usai di lantik oleh Pj Gubernur Banten Al Muktabar pada pagi hari sekitar pukul 09.40 WIB, Kamis (21/9/2023).  Pelantikan itu dilaksanakan berdasarkan Surat Keputusan (SK) Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Nomor 100.2.1.3 – 3724 Tahun 2023 tentang Pengangkatan Penjabat Bupati Tangerang Provinsi Banten. Pada

Sah, Andi Ony Jadi Pj Bupati Tangerang Read More »

Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Banten 2025-2045, Layakkah Sebagai Panduan Menyejahterakan Rakyat

Penulis: Bambang D. Suseno – Peneliti pada Puslit Demografi, Ketenagakerjaan dan Daya Saing Kawasan/ Dosen Program Magister Manajemen Universitas Bina Bangsa Beberapa hari yang lalu tepatnya tanggal 18/9/2023 para pimpinan perguruan tinggi di Provinsi Banten diundang oleh Pejabat Gubernur untuk berpartisipasi pada diskusi terfokus membahas rancangan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD)Banten 2025-2045. Dengan waktu

Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Banten 2025-2045, Layakkah Sebagai Panduan Menyejahterakan Rakyat Read More »

Bikin Ngiler, Gaji Komisioner Komisi Informasi Banten Tembus Puluhan Juta

EKBISBANTEN.COM – Usai dibuka pendaftaran, Tim Seleksi Calon Anggota Komisi Informasi (KI) Banten telah mengumumkan 129 nama-nama peserta yang lolos seleksi administrasi.  Para peserta yang lolos akan mengikuti tahapan Tes Potensi dengan metode Computer Assisted Test (CAT) pada, Kamis 21 September 2023. Lantas, berapa gaji dan tunjangan Komisioner KI Banten yang bikin ratusan orang berbondong-bondong

Bikin Ngiler, Gaji Komisioner Komisi Informasi Banten Tembus Puluhan Juta Read More »

Cegah Abrasi, Nasyiatul Aisyiyah Banten Tanam 1.000 Bibit Mangrove di Pantai Labuan

PANDEGLANG, EKBISBANTEN.COM – Pimpinan Wilayah Nasyiatul Aisyiyah (PWNA) Provinsi Banten melalui Departemen Kesehatan dan Lingkungan, mengadakan aksi penanaman 1.000 Bibit Mangrove di Pantai Teluk Labuan, Pandeglang. Aksi penanaman itu dilakukan untuk mencegah abrasi pantai. Kegiatan ini juga bersinergi dengan Dompet Dhuafa mendulang apresiasi dari Pemerintah Provinsi Banten. Ketua Pimpinan Wilayah Nasyiatul Aisyiyah Provinsi Banten Unaimah

Cegah Abrasi, Nasyiatul Aisyiyah Banten Tanam 1.000 Bibit Mangrove di Pantai Labuan Read More »

Dorong Perluasan Bidang Dagang dan Investasi, Pemprov Banten akan Jalin Kerjasama dengan Pemprov Jawa Timur

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten akan menjalin kerjasama misi dagang dan investasi dengan Pemprov Jawa Timur (Jatim). Hal itu dilakukan untuk meningkatkan perluasan bidang dagang dan investasi di antara dua provinsi besar di Pulau Jawa tersebut.  Adapun kerjasama yang ditandai dengan penandatanganan Memorandum of Understand (MoU) oleh Pj Gubernur Banten Al Muktabar serta

Dorong Perluasan Bidang Dagang dan Investasi, Pemprov Banten akan Jalin Kerjasama dengan Pemprov Jawa Timur Read More »

Lima Pare

Angkat Budaya Baduy, Film ‘Lima Pare’ Juara 3 Nasional di Kompetisi Eagle Award

EKBISBANTEN.COM – Karya film lokal di Provinsi Banten, “Lima Pare” sukses menjadi juara ke 3 dalam kompetisi Eagle Award tahun 2022. Kompetisi film yang diikuti oleh berbagai daerah si Indonesia tersebut mengangkat tema “Indonesia Bersinar Makin Cakap Digital” digagas oleh Eagle Institut bersama Kemenkominfo. Sutradara Film Lima Pare Ilham Aulia Jafra mengatakan, film tersebut mengangkat

Angkat Budaya Baduy, Film ‘Lima Pare’ Juara 3 Nasional di Kompetisi Eagle Award Read More »

Bentuk Dukungan, Supriyono Dikawal Pokja Wartawan saat Daftar Komisi Informasi Banten

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Salah satu pengurus Pokja Wartawan Harian dan Elektronik Provinsi Banten, Supriyono ikut meramaikan bursa seleksi anggota Komisi Informasi (KI) Provinsi Banten periode 2023-2027.  Sebagai bentuk dukungan, Supri dikawal langsung Ketua Pokja Wartawan Harian dan Elektronik Provinsi Banten, Deni Saprowi alias Saprol dan sejumlah pengurus saat mendaftar.  Supriyono memasukan berkas pendaftaran ke Timsel

Bentuk Dukungan, Supriyono Dikawal Pokja Wartawan saat Daftar Komisi Informasi Banten Read More »

Pelabuhan

Ekspor dan Impor Banten Semester I 2023 Lesu

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah barang ekspor maupun impor pada semester I tahun 2023 atau periode Januari-Juni mengalami penurunan. Dari sisi ekspor per Juni 2023, Banten mengalami penurunan sebesar 10,44 persen dibandingkan periode yang sama tahun 2022. Tercatat, untuk eskpor migas turun dari 32,05 juta us dolar pada Juni 2022 menjadi

Ekspor dan Impor Banten Semester I 2023 Lesu Read More »

Scroll to Top