Tambah Pemasukan, Warga Kampung Pasir Astian Manfaatkan Lidi jadi Anyaman
PANDEGLANG, EKBISBANTEN.COM – Kelompok binaan Kampung Pasir Astian , Desa Sukaraja, Kecamatan Warung Gunug, rutin melaksanakan pelatihan membuat anyaman dari lidi, guna meningkatkan perekonomian dan pengetasan pengangguran masyarakat di desa tersebut, Minggu (12/02/2023). Kegiatan yang dilakukan rutin oleh ibu-ibu dan sebagian anak muda ini memang sangat inspiratif, buah dari tangan kreatif mereka mampu membuka peluang-peluang […]
Tambah Pemasukan, Warga Kampung Pasir Astian Manfaatkan Lidi jadi Anyaman Read More »