Avanza dan Rush di Tunas Toyota Serang Laris Manis Berkat PPnBM 0%
SERANG, EKBISBANTEN.COM – Kepala Cabang Tunas Toyota Serang Ana Sudarna mangaku, Toyota Avanza dan Rush menjadi dua model yang paling diburu di era program PPnBM 0 persen. Hingga 13 Maret pemberlakukan relaksasi, Toyota Avanza dan Rush bisa terjual hingga puluhan unit. Padahal di bulan Februari pada bulan sebelumnya, penjualan dua mobil dua ini hanya terpesan […]
Avanza dan Rush di Tunas Toyota Serang Laris Manis Berkat PPnBM 0% Read More »