Jumat, 22 November 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Pemda

24 Perusahaan dan Pemda di Banten Terima Penghargaan Ekbispar Awards 2024

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Sebanyak 24 perusahaan, instansi dan pemerintah daerah (Pemda) di Banten menerima penghargaan Ekbispar Awards 2024 di Hotel Aston Serang pada Jumat, 1 Maret 2024. Penghargaan bagi perusahaan-perusahaan ini diberikan oleh Kelompok Kerja (Pokja) Wartawan Ekbispar Banten karena dinilai memberikan kontribusi diberbagai bidang serta memberikan andil cukup besar dalam mendorong pertumbuhan ekonomi di […]

24 Perusahaan dan Pemda di Banten Terima Penghargaan Ekbispar Awards 2024 Read More »

Gandeng BJB, Pemkab Serang Launching Kartu Kredit Pemda

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Pemerintah Kabupaten Serang menggandeng Bank BJB dalam upaya optimalisasi transaksi digital atau non tunai di tingkat daerah. Hal itu disampaikan Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah usai launching kartu kredit pemerintah domestik di Pendopo Bupati Serang, Senin (25/9/2023). Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah mengatakan, launching ini sebagai pelaksanaan amanat dari Peraturan Menteri Dalam

Gandeng BJB, Pemkab Serang Launching Kartu Kredit Pemda Read More »

Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Serang Achmad Fatoni

BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Pemenang Proyek Konstruksi APBD

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Serang Achmad Fatoni meminta pemenang proyek konstruksi yang bersumber dari dana anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) wajib mendaftarkan pekerjanya sebagai peserta BPJS Ketanagakerjaan. “Kami itu kalau ada perlindungan biasanya kami pasang spanduk di sana, mungkin belum dipasang. Itu mungkin yah. Itu pendekatan paling gampangnya,” kata Achmad Fatoni

BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Pemenang Proyek Konstruksi APBD Read More »

Wow! Biaya Gaji 5 Bulan ASN se-Banten Tembus Rp8,2 Triliun

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Pemerintah mencatat, sepanjang Januari hingga Mei 2023, biaya gaji aparatur sipil negara (ASN) se-Provinsi Banten mencapai Rp8,2 triliun. Angka tersebut setara 85,75 persen dari realisasi belanja APBD provinsi, kabupaten/kota sebesar Rp9,59 triliun. Demikian diungkapkan Kepala Perwakilan Kementerian Keuangan (Kemenku) Provinsi Banten Sugiyarto, pada Konfrensi Pers Kinerja Fiskal dan Moneter Regional Banten di

Wow! Biaya Gaji 5 Bulan ASN se-Banten Tembus Rp8,2 Triliun Read More »

Oong Syahroni Sebut Pecemaran Limbah Jadi Kendala Penataan Pelabuhan di Banten

SERANG, EKBISBANTEN – Sekretaris Komisi II DPRD Banten Oong Syahroni mengatakan, pencemaran limbah perusahaan menghambat penataan kawasan pelabuhan di Banten. Misalnya, pencemaran lingkungan dari beberapa perusahaan yang berakibat kurangnya kualitas pelayanan pelabuhan. “Kita melihat juga tidak hanya faktor itu, di daerah utara Banten khususnya Tangerang itu terjadi pencemaran dengan adanya pembangunan perumahan, dari beberapa pengembang

Oong Syahroni Sebut Pecemaran Limbah Jadi Kendala Penataan Pelabuhan di Banten Read More »

Komitmen Optimalkan Peran Bank Banten, PJ Gubernur Al Muktabar Ajak Seluruh Pemda Berkolaborasi

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar berkomitmen untuk mengoptimalkan peran PT Bank Pembangunan Daerah Banten (Bank Banten Tbk). Hal itu penting dilakukan sebagai upaya Pemerintah Daerah (Pemda) dalam menjaga likuiditas keuangan secara mandiri di tengah kondisi krisis global yang melanda. Menurut Al Muktabar, ada tiga kondisi global saat ini yang harus diantisipasi

Komitmen Optimalkan Peran Bank Banten, PJ Gubernur Al Muktabar Ajak Seluruh Pemda Berkolaborasi Read More »

Scroll to Top