NEWS

UIN Banten

RRI dan Fakultas Syariah UIN Banten Jajaki Kerja Sama Penyiaran

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Radio Republik Indonesia (RRI) Banten melakukan kunjungan ke Fakultas Syariah UIN Banten untuk jajaki kerja sama penyiaran. Adapun penjajakan kerja sama pertama adalah penyiaran on air dialog pasca Pemilu di akhir bulan ini. Perwakilan RRI, Ruli Prasetya Hadi mengungkapkan pentingnya kerjasama dengan kampus UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. Menurutnya, acara-acara siaran RRI […]

RRI dan Fakultas Syariah UIN Banten Jajaki Kerja Sama Penyiaran Read More »

Beras SPHP Bulog

Bersiap Hadapi Musim Kemarau Panjang, Ini Sejumlah Antisipasi yang Dilakukan Bulog

EKBISBANTEN.COM – Menghadapi musim kemarau panjang pada tahun 2024, Perum Bulog memberlakukan sejumlah antisipasi. Hal itu dilakukan untuk memastikan pasokan beras di Tanah Air aman. Direktur Supply Chain dan Pelayanan Publik, Bulog, Mokhamad Suyamto mengungkapkan pihaknya menyadari bahwa wilayah Asia Tenggara akan dilanda cuaca panas ekstrim pada sisa tahun 2024 ini. Untuk itu, Bulog memastikan

Bersiap Hadapi Musim Kemarau Panjang, Ini Sejumlah Antisipasi yang Dilakukan Bulog Read More »

BI Banten

Triwulan I Tahun 2024, Transaksi QRIS di Banten Alami Peningkatan Hingga 145,69 Persen

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Transaksi Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) di Banten pada triwulan I tahun 2024 mengalami peningkatan hingga mencapai 145,69 persen. Tidak hanya itu, Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPw BI) Provinsi Banten juga  mencatat volume transaksi yakni sebanyak 91,67 juta kali, dengan nominal sebesar Rp9,74 triliun atau meningkat 208,09 persen secara tahunan. Deputi

Triwulan I Tahun 2024, Transaksi QRIS di Banten Alami Peningkatan Hingga 145,69 Persen Read More »

IOH

IOH Ambil Bagian dalam Workshop Global DTC untuk Percepat Literasi Digital di Seluruh Dunia

EKBISBANTEN.COM – Indonesia ditunjuk sebagai tuan rumah workshop tahunan Global DTC (Digital Transformation Center) yang dibentuk oleh International Telecommunications Union (ITU) dan Cisco. Diselenggarakan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia, melalui Balai Pelatihan dan Pengembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi (BPPTIK) dan berkolaborasi dengan Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH), workshop ini fokus pada akselerasi

IOH Ambil Bagian dalam Workshop Global DTC untuk Percepat Literasi Digital di Seluruh Dunia Read More »

Ameriza M Moesa

Komitmen Dukung dan Kembangkan UMKM, BI Provinsi Banten Akan Gelar Karya Kreatif Banten dan Digiwara 2024

EKBISBANTEN.COM – Bank Indonesia Provinsi Banten bakal menggelar kegiatan bertajuk Karya Kreatif Banten dan Digiwara 2024 pada 5-9 Juni 2024 mendatang. Kegiatan yang merupakan bentuk komitmen BI Provinsi Banten dalam mendukung dan mengembangkan UMKM di Banten tersebut akan berlangsung di Bintaro XCharge Tangerang Selatan. Adapun tema yang diangkat dalam kegiatan ini adalah “Ekspresi Surosowan: Eksplorasi,

Komitmen Dukung dan Kembangkan UMKM, BI Provinsi Banten Akan Gelar Karya Kreatif Banten dan Digiwara 2024 Read More »

Tol Serang Panimbang

Selama Event Seba Baduy 2024, Tol Serang Panimbang Beri Diskon 30 Persen

LEBAK, EKBISBANTEN.COM – Dalam rangka mendukung kesuksesan event budaya Seba Baduy PT Wijaya Karya Serang Panimbang memberikan Diskon Tarif khusus untuk pengguna jalan dalam periode Event Seba Baduy yang diselenggarakan di Alun-alun Kota Rangkasbitung. Diskon tarif Tol yang akan diberikan untuk menunjang event ini sebesar 30% selama 4 hari (mulai tanggal 16 s.d 19 Mei 2024)

Selama Event Seba Baduy 2024, Tol Serang Panimbang Beri Diskon 30 Persen Read More »

Ameriza M Moesa

Ameriza M Moesa Sebut Perekonomian Provinsi Banten Tunjukkan Pertumbuhan Positif tapi Belum Kuat

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Perekonomian Provinsi Banten masih menunjukkan pertumbuhan yang positif dengan stabilitas yang relatif terjaga pada triwulan I tahun 2024. Kendati demikian, angka pertumbuhan tersebut tidak sekuat triwulan IV tahun 2023. Di mana, pada triwulan I tahun 2024 ini perekonomian Banten hanya tumbuh sebesar 4,51 persen (yoy). Hal itu diungkapkan oleh Kepala Perwakilan Bank

Ameriza M Moesa Sebut Perekonomian Provinsi Banten Tunjukkan Pertumbuhan Positif tapi Belum Kuat Read More »

Bank bjb

bank bjb Hadirkan Program Semarak Promo Diskon 63 Persen Sambut HUT ke-63

EKBISBANTEN.COM – bank bjb merayakan ulang tahunnya yang ke-63 dengan menghadirkan program promosi istimewa bagi para nasabahnya. Dalam semangat perayaan ini, bank bjb meluncurkan Program Semarak Promo Diskon 63 persen, sebuah inisiatif yang dirancang untuk memberikan keringanan biaya kepada nasabah dalam rangka memperkuat kemitraan yang sudah terjalin dengan baik selama bertahun-tahun. Menyambut momen bersejarah ini,

bank bjb Hadirkan Program Semarak Promo Diskon 63 Persen Sambut HUT ke-63 Read More »

Bernyanyi Bersama

Konser Musik Penuh Warna Bertajuk ‘Bernyanyi Bersama’ Sukses Digelar

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Konser musik bertajuk ‘Bernyanyi Bersama’ sukses digelar pada Sabtu (11/5) malam, di Alun-Alun Barat, Kota Serang, Provinsi Banten. Gema Production, sebagai Organized dari Konser ‘Bernyanyi Bersama’, menyuguhkan Konser Musik berwarna-warni. Untuk bergoyang koploan ada PPKM, Candil dan Kotak memberikan warna Rock, Maliq & The Essential untuk Romantis-romantisan, terakhir The Changcuters dengan musik

Konser Musik Penuh Warna Bertajuk ‘Bernyanyi Bersama’ Sukses Digelar Read More »

KPU Pandeglang

Dikawal Pendukung, Uday-Pujiyanto Resmi Daftar Pilkada Pandeglang

PANDEGLANG, EKBISBANTEN.COM – Aktivis antikorupsi Uday Suhada dan tokoh muda Banten Pujiyanto resmi mendaftar sebagai bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Pandeglang dalam kontestasi Pilkada Pandeglang pada Minggu (12/5/2024). Keduanya tiba di Kantor KPU Kabupaten Pandeglang sekitar pukul 21.00 WIB. Mereka dikawal sejumlah pendukung untuk menyerahkan dokumen syarat dukungan lewat jalur independen. Uday menyerahkan setidaknya

Dikawal Pendukung, Uday-Pujiyanto Resmi Daftar Pilkada Pandeglang Read More »

Scroll to Top