Jumat, 18 Oktober 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Kode Etik

Diduga Langgar Kode Etik, HMI Desak Pjs Wali Kota Cilegon Mundur

CILEGON, EKBISBANTEN.COM-Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Cilegon Nana Supiana didesak mundur dari jabatannya. Desakan itu datang dari HMI cabang Cilegon lewat aksinya di depan gerbang kantor wali kota, Senin, 14 Oktober 2024. Koordinator lapangan aksi, Darusalam menuturkan, Kepala Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Banten didesak mundur lantaran diduga melanggar kode etik. Ia bilang, keterangan dari Bawaslu […]

Diduga Langgar Kode Etik, HMI Desak Pjs Wali Kota Cilegon Mundur Read More »

Pjs Wali Kota Cilegon Bantah Dirinya Langgar Netralitas ASN

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Penjabat sementara (Pjs) Walikota Cilegon Nana Supiana membantah dirinya melanggar kode etik netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN). Bantahan itu ia ungkapkan usai Bawaslu Kota Tangerang telah menyatakan Nana terbukti tak netral dalam Pilkada Banten tahun ini. Indikasi ketidaknetralan Nana, terlihat saat dirinya ikut mendeklarasikan dukungan terhadap paslon Gubernur dan Wakil Gubernur Banten,

Pjs Wali Kota Cilegon Bantah Dirinya Langgar Netralitas ASN Read More »

Scroll to Top