DJP Beri Kemudahan Terkait Penerbitan Faktur Pajak, Ini Poin-poin yang Harus Diketahui PKP
EKBISBANTEN.COM – Direktorat Jenderal Pajak (DJP) melakukan berbagai upaya untuk memberikan kemudahan kepada Pengusaha Kena Pajak (PKP) dalam penerbitan faktur pajak. Berbagai upaya itu disampaikan dalam keterangan tertulis yang diterima Ekbisbanten.com, pada Kamis (13/2/2025). Ada enam poin yang dikeluarkan DJP terkait penerbitan faktur pajak. Pertama, penerbitan Faktur Pajak saat ini dapat dilakukan pada tiga saluran […]