Tidak Memiliki TDG, Pemilik Gudang Bisa Terkena Sanksi, Berikut Penjelasannya
CILEGON – Tanda Daftar Gudang (TDG) adalah bukti pendaftaran Gudang yang diberikan kepada pemilik Gudang. Pemilik gudang wajib memiliki TDG sebagaimana diatur dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 29 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Bidang Perdagangan dan Undang-undang Nomor 6 Tahun 2023 tentang Penetapan atas Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang Nomor 2 Tahun 2022 tentang Cipta Kerja menjadi […]
Tidak Memiliki TDG, Pemilik Gudang Bisa Terkena Sanksi, Berikut Penjelasannya Read More »