Jumat, 20 September 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Author name: Irfan Fahrulroji Suparlin

Polres Cilegon

Pelaku Penculikan Anak di Cilegon Berhasil Ditangkap, lni Motifnya

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Kasat Reskrim Polres Cilegon, AKP Mochamad Nandar mengungkap motif Herdiansyah menculik AS. Menurutnya, setelah dilakukan pemeriksaan, motif pelaku yang berasal dari Lampung itu menculik AS sejauh ini untuk dieksploitasi dengan cara dijadikannya pengamen. “Sementara untuk motif eksploitasi, memanfaatkan tenaga daripada si korban untuk kepentingan keuntungan pelaku,” kata Nandar saat konferensi pers di […]

Pelaku Penculikan Anak di Cilegon Berhasil Ditangkap, lni Motifnya Read More »

Polres Cilegon

Buron 22 Hari, Satreskrim Polres Cilegon Akhirnya Berhasil Tangkap Pelaku Penculikan Anak

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Satreskrim Polres Cilegon akhirnya berhasil menangkap pelaku penculikan anak perempuan berinisial AS (4) yang terjadi pada Senin, 2 Januari 2023 kemarin. Sebelumnya diberitakan, penculikan tersebut berawal dari pelaku yang membujuk AS dan kakaknya berinisial AB (7), untuk mencari minuman dingin (es) di Mall Ramayana Cilegon, lalu pergi mengajak makan bersama di sebuah

Buron 22 Hari, Satreskrim Polres Cilegon Akhirnya Berhasil Tangkap Pelaku Penculikan Anak Read More »

KPU Kota Cilegon

KPU Cilegon Lantik 129 PPS, Irfan Alvi Ajak Penyelenggara Pemilu Jaga Integritas

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – KPU Kota Cilegon melantik ratusan Panitia Pemungutan Suara (PPS) tingkat kelurahan untuk penyelenggaraan Pemilu 2024 mendatang. Pelantikan digelar di hotel The Royale Krakatau, Selasa (24/1/2023?). Ketua KPU Kota Cilegon, Irfan Alvi mengatakan ratusan PPS itu nantinya akan membantu tugas-tugas penyelenggara Pemilu 2024, salah satunya membentuk Panitia Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih). “Ada 129

KPU Cilegon Lantik 129 PPS, Irfan Alvi Ajak Penyelenggara Pemilu Jaga Integritas Read More »

KPU Kota Cilegon

Pemilu 2024 Kota Cilegon: Ada Perubahan Dapil hingga Pengurangan Alokasi Kursi Legislatif di Dapil Grogol-Pulomerak

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Ketua KPU Kota Cilegon, Irfan Alvi menyebutkan bahwa pada Pemilu 2024 mendatang, ada beberapa perubahan, salah satunya terkait daerah pilihan (dapil). Irfan menyampaikan, pada Pemilu yang sebelumnya dapil 1 yaitu Cilegon-Cibeber, dapil 2 Citangkil-Ciwandan, dapil 3 Grogol-Pulomerak dan dapil 4 Jombang-Purwakarta. “Kenapa? Karena DKPP terbaru bahwa dapil 1 itu harus dimulai dari

Pemilu 2024 Kota Cilegon: Ada Perubahan Dapil hingga Pengurangan Alokasi Kursi Legislatif di Dapil Grogol-Pulomerak Read More »

BNI The Royale Krakatau Music Fest 2023

BNI The Royale Krakatau Music Fest 2023: Penyelenggara Pastikan Sudah Kantongi Izin dan Siapkan Personel Keamanan

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Direktur Utama dan CEO Kawantua Management, Martha Silalahi selaku salah satu penyelenggara BNI The Royale Krakatau Musica Festival 2023 memastikan konser musik yang akan digelar pada 3 Februari 2023 di Stadion Krakatau Steel, Kota Cilegon sudah mengantongi izin dari kepolisian. Hal itu ia sampaikan dalam konferensi pers terkait persiapan penyelenggaraan BNI The

BNI The Royale Krakatau Music Fest 2023: Penyelenggara Pastikan Sudah Kantongi Izin dan Siapkan Personel Keamanan Read More »

PT Krakatau Posco

Bantu Wujudkan Generasi Muda Berkualitas Melalui Pendidikan, PT Krakatau Posco Dukung Pemerintah Menuju Indonesia Emas 2045

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Dalam upaya mendukung komitmen pemerintah untuk mewujudkan Bonus Demografi yang berkualitas di tahun 2045, PT Krakatau Posco terus meningkatkan kontribusinya dalam dunia pendidikan, baik di skala Lokal maupun Nasional. Berbagai bantuan pendidikan formal, informal dan peningkatan keterampilan telah dilakukan untuk meningkatkan kapasitas tingkat pendidikan. “Pada skala lokal, PT Krakatau Posco telah mengimplementasikan

Bantu Wujudkan Generasi Muda Berkualitas Melalui Pendidikan, PT Krakatau Posco Dukung Pemerintah Menuju Indonesia Emas 2045 Read More »

SMPN 13 Cilegon

Musyawarah Mufakat, Akses Jalan ke SMPN 13 Cilegon Kembali Dibuka

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Akses jalan menuju SMPN 13 Kota Cilegon di Lingkungan Masigit, Jombang Kali, Kecamatan Jombang yang sebelumnya sempat diblokir oleh oknum warga, kini telah dibuka kembali. Pembukaan kembali akses jalan tersebut  dilakukan setelah adanya musyawarah antara pihak Dinas Pendidikan Kota Cilegon dengan komite sekolah dan tokoh masyarakat setempat. “Hari ini sudah dibuka, alhamdulillah

Musyawarah Mufakat, Akses Jalan ke SMPN 13 Cilegon Kembali Dibuka Read More »

SMPN 13 Cilegon

Akses Jalan ke SMPN 13 Kota Cilegon Diblokir, Ini Kata Ketua RT Setempat

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Ketua RT 003/001 Lingkungan Jombang Kali, Masigit, Jombang, Acih Sunarsih buka suara terkait pemblokiran akses jalan lingkungan menuju SMPN 13 Kota Cilegon oleh oknum warga setempat. Menurut Acih, pemblokiran jalan tersebut merupakan keresahan warga karena banyaknya aktifitas para wali murid yang mengantarkan anak-anaknya ke sekolah. “Ya berisik kalau memang ada kendaraan bermotor

Akses Jalan ke SMPN 13 Kota Cilegon Diblokir, Ini Kata Ketua RT Setempat Read More »

PT KSP

PT KSP Tertibkan Para Pedagang Kaki Lima di Sekitar Area Kawasan Industri Krakatau

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – PT Krakatau Sarana Properti (KSP) membantah terkait pemberitaan tentang pengusiran paksa pedagang kaki lima (PKL) di sekitar area Kawasan Industri Krakatau yakni di jalan KH. Yasin Beji. Manager Corporate Secretary PT KSP, Ahmad Iqbal menjelaskan bahwa pihaknya sebagai pengelola Kawasan Industri Krakatau saat ini tengah melakukan proses penertiban ataupun sterilisasi di Kawasan

PT KSP Tertibkan Para Pedagang Kaki Lima di Sekitar Area Kawasan Industri Krakatau Read More »

SMPN 13 Cilegon

Akses Jalan ke SMPN 13 Cilegon Diblokir Oknum Warga, Siswa Panjat Pagar Tembok

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Akses jalan utama menuju SMP Negeri 13 Kota Cilegon, di Lingkungan Jombang Kali, Kelurahan Masigit, Kecamatan Jombang diblokir oleh oknum warga. Pemblokiran jalan menggunakan bambu dan besi itu diketahui telah berlangsung selama dua hari. Akibatnya, tak sedikit siswa yang ingin ke sekolah maupun pulang dari sekolah terpaksa memanjat tembok atau melewati jalan

Akses Jalan ke SMPN 13 Cilegon Diblokir Oknum Warga, Siswa Panjat Pagar Tembok Read More »

Scroll to Top