Minggu, 17 November 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Author name: Budiman

Survei Prabowo-Gibran Jebol Kandang Banteng, Pilpres Sekali Putaran Semakin Nyata

JAKARTA, EKBISBANTEN.COM – Survei pasangan capres cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran menjebol kandang Banteng, Jawa Tengah (Jateng), menggeser posisi Ganjar-Mahfud.  Hal itu terlihat dari hasil survei terbaru dua lembaga survei yang kredibel, yakni Indikator Politik Indonesia dan Lembaga Survei Indonesia (LSI).  Pada data survei Indikator, di Jateng periode 10-16 Januari 2024, pasangan Prabowo-Gibran mencapai 42,1 […]

Survei Prabowo-Gibran Jebol Kandang Banteng, Pilpres Sekali Putaran Semakin Nyata Read More »

Bantu Investor, Cermati Invest Jalin Kerja Sama dengan Eastspring Indonesia

JAKARTA, EKBISBANTEN.COM– PT Artha Investa Teknologi atau Cermati Invest menjalin kerja sama dengan PT Eastspring Investments Indonesia.  Kolaborasi ini dapat membantu investor untuk berinvestasi produk reksa dana Eastspring Indonesia secara mudah dan cepat. Presiden Direktur Eastspring Indonesia Alan J. Tangkas Darmawan mengatakan, kerja sama ini merupakan komitmennya untuk memperluas ketersediaan akses reksa dana Eastspring Indonesia dalam

Bantu Investor, Cermati Invest Jalin Kerja Sama dengan Eastspring Indonesia Read More »

Ombudsman Banten Soroti Penanganan Banjir dan Jalan di Kota Serang

SERANG, EKBISBANTEN.COM-Perwakilan Ombudsman RI Provinsi Banten menyoroti penanganan banjir yang menahun dan perbaikan infrastruktur jalan di Kota Serang.  Kepala Perwakilan Ombudsman RI Provinsi Banten Fadli Afriadi mengatakan, bersama Ombudsman RI lembaganya telah memberikan catatan terkait temuan dalam mengawasi banjir dan infrastruktur jalan.  “Beberapa temuan kita adalah Kota Serang memang sedang dilakukan perbaikan, tapi belum selesai

Ombudsman Banten Soroti Penanganan Banjir dan Jalan di Kota Serang Read More »

Sepanjang Tahun 2023, BPJS Ketenagakerjaan Banten Bayar Klaim Rp3,31 Triliun

EKBISBANTEN.COM- BPJS Ketenagakerjaan Kantor Wilayah Provinsi Banten mencatat pembayaran klaim sebesar Rp 3,31 triliun dengan jumlah 325 ribu klaim sepanjang tahun 2023. Jumlah tersebut meningkat 2,5 persen jika dibandingkan dengan tahun 2022. Rincian pembayaran klaim, yakni terdiri dari manfaat jaminan sosial ketenagakerjaan atas Program Jaminan Hari Tua (JHT), Jaminan Pensiun (JP), Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK),

Sepanjang Tahun 2023, BPJS Ketenagakerjaan Banten Bayar Klaim Rp3,31 Triliun Read More »

Kabar Duka, Pengasuh Ponpes Al-Inayah KH Abdul Rojak Meninggal Dunia

CILEGON, EKBISBANTEN.COM- Kabar duka datang dari Pengasuh Ponpes Al-Inayah KH Abdul Rojak yang meninggal dunia pada Rabu (24/1/2024) sekitar pukul 21.30 WIB di RS Hermina Cilegon.  Beliau yang pernah menjabat Ketua Kelompok Bimbingan Ibadah Haji dan Umrah (KBIHU) Al Inayah dikonfirmasi masuk RS Hermina sekitar pukul 15.00 WIB.  “Iya, Abi (Almarhum) pupus, sempat masuk RS

Kabar Duka, Pengasuh Ponpes Al-Inayah KH Abdul Rojak Meninggal Dunia Read More »

BPJS Ketenagakerjaan Cabang Serang dan Pemkot Cilegon Teken Kerja Sama

CILEGON, EKBISBANTEN.COM- BPJS Ketenagakerjaan Cabang Serang dan Pemkot Cilegon teken kerja sama optimalisasi pelayanan untuk tiga segmen.  Penandatanganan kerja sama berlangsung di Aula Setda Kota Cilegon untuk jaminan sosial ketenagakerjaan bagi para RT dan RW, kader serta nelayan pada hari Rabu, (24/1/2024).  Kepala Kantor BPJS Ketenagakerjaan Cabang Serang Achmad Fatoni mengatakan, kerja sama ini merupakan

BPJS Ketenagakerjaan Cabang Serang dan Pemkot Cilegon Teken Kerja Sama Read More »

Mahfud MD Protes Keras atas Indikasi Penyimpanan Kekuasaan, Bakal Mundur dari Kabinet Jokowi

EKBISBANTEN.COM-Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam) Mahfud MD, menyatakan bakal mundur dari Kabinetnya Jokowi.  Hal tersebut disampaikan menanggapi pertanyaan anak muda Semarang, Jawa Tengah yang hadir dalam kegiatan “Tabrak Prof!” Selasa, (23/1/2024) malam.  Mundurnya ia dari Kabinet Indonesia Maju, merupakan bentuk protes keras dan kritik moral atas indikasi penyimpangan kekuasaan.  “Negara kita sedang

Mahfud MD Protes Keras atas Indikasi Penyimpanan Kekuasaan, Bakal Mundur dari Kabinet Jokowi Read More »

Hasil Survei: Baliho dan Spanduk Jadi Cara Kampanye yang Paling Tidak Disukai Masyarakat

JAKARTA, EKBISBANTEN.COM- Pemasangan baliho dan spanduk tak resmi menjadi cara kampanye yang paling tidak disukai masyarakat. Hal itu berdasarkan hasil survei Jakpat.  Jakpat mengadakan survei terhadap 1.276 responden untuk mengetahui perspektif masyarakat terhadap aktivitas kampanye saat ini. Survei ini juga bertujuan untuk mengetahui preferensi politik responden secara netral tanpa memiliki asosiasi atau mendukung partai politik

Hasil Survei: Baliho dan Spanduk Jadi Cara Kampanye yang Paling Tidak Disukai Masyarakat Read More »

Ratusan Warga Cikepuh Kota Serang Rayakan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 

SERANG, EKBISBANTEN.COM- Ratusan Warga Cikepuh, Kelurahan Unyur, Kota Serang merayakan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW, di halaman Masjid Jami Uswatun Hasanah pada Selasa (23/1/2024) malam.  Acara peringatan perjalanan gaib Baginda Nabi Muhammad itu, mengundang dua qari nasional, yakni H. Hafidz Hawasy dan Bongsang Asari serta penceramah KH. Khoirul Anwar Fathoni.  Pada kesempatan itu, Ketua Pelaksana

Ratusan Warga Cikepuh Kota Serang Rayakan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW  Read More »

Erick Thohir Turun Gunung, Jadi Penguat Kemenangan Prabowo-Gibran Menuju Istana Sekali Putaran 

JAKARTA, EKBISBANTEN.COM – Erick Thohir turun gunung menjadi penguat kemenangan Prabowo-Gibran menuju istana dalam Pilpres sekali putaran 2024. Hal itu diungkapkan oleh Direktur Eksekutif Indo Barometer M. Qodari. Ia bahkan bilang, Erick Thohir bisa menjadi game changer kemenangan capres cawapres nomor urut 2 tersebut. Tentunya, ketegasan arah dukungan Erick Thohir menjadi variabel penting dalam dinamika

Erick Thohir Turun Gunung, Jadi Penguat Kemenangan Prabowo-Gibran Menuju Istana Sekali Putaran  Read More »

Scroll to Top