Senin, 18 November 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Author name: Budiman

Beras di Minimarket Alfamart dan Indomaret Kota Serang Langka, Ini Penyebabnya

SERANG, EKBISBANTEN.COM-Beras premium yang dijual di dua minimarket Alfamart dan Indomaret di Kota Serang masih langka. Bahkan dalam pantauan ekbisbanten di beberapa lokasi pada Selasa (20/2) malam, stok untuk penjualan beras kosong sejak awal Februari.  Regional Corporate Communication Manager Alfamart Muhammad Afran menuturkan, kekosongan beras di minimarket dengan ikon lebah itu hampir merata di Provinsi […]

Beras di Minimarket Alfamart dan Indomaret Kota Serang Langka, Ini Penyebabnya Read More »

Harga Beras Naik, Dewan Minta Pemprov Banten Lakukan Operasi Pasar

SERANG, EKBISBANTEN.COM- Harga beras di pasar Provinsi Banten mengalami kenaikan yang cukup signifikan. Merespon itu, Ketua Komisi II DPRD Banten Iip Makmur meminta agar Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten segera melakukan langkah strategis agar harga beras bisa terkendali.  Iip mengatakan, langkah strategis itu berupa operasi pasar dan gelar pangan murah di sejumlah daerah yang terdapat kenaikan

Harga Beras Naik, Dewan Minta Pemprov Banten Lakukan Operasi Pasar Read More »

Prabowo Unggul Telak, Anies dan Ganjar Diminta Sampaikan Pidato Politik Legowo

EKBISBANTEN.COM- Pasangan capres cawapres Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka unggul telak dari rivalnya, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dan Ganjar Pranowo-Mahfud MD.  Hal itu berdasarkan hasil hitung suara atau real count Pemilu 2024 yang diperbaharui KPU, Selasa (20/2/2024) pukul 07.24 WIB. Data yang telah ditampilkan berasal dari 593.012 dari 823.236 TPS atau 72,03 persen TPS yang

Prabowo Unggul Telak, Anies dan Ganjar Diminta Sampaikan Pidato Politik Legowo Read More »

Imbas Beras Premium Langka, Mendag Minta Masyarakat Beli Beras Bulog 

JAKARTA, EKBISBANTEN.COM– Beras premium kini langka di ritel modern akibat keterlambatan pasokan. Hal itu juga terjadi pada suplai beras premium yang tidak sebanyak dalam kondisi normal.  Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan membenarkan kondisi tersebut dan meminta masyarakat agar beralih membeli beras Bulog program Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) untuk sementara waktu.  “Suplai lokal beras

Imbas Beras Premium Langka, Mendag Minta Masyarakat Beli Beras Bulog  Read More »

DPUPR Banten Siapkan Anggaran Rp600 M untuk Infrastrukur Jalan di Tahun 2024

SERANG, EKBISBANTEN.COM- Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Banten telah menyiapkan anggaran senilai Rp600 miliar untuk pembangunan infrastrukur.  “Tahun ini (2024-red), untuk penanganan jalan hampir Rp600 miliar,” ujar Kepala Dinas PUPR Provinsi Banten, Arlan Marzan usai mengikuti rapat koordinasi pengendalian inflasi di Pendopo Gubernur Banten, KP3B Curug, Kota Serang, Senin, (19/2/2023). Adapun untuk

DPUPR Banten Siapkan Anggaran Rp600 M untuk Infrastrukur Jalan di Tahun 2024 Read More »

Anies dan Ganjar Ragu Prabowo Unggul Quick Count, Pengamat: Pihak Kalah Tak Bisa Menerima Data

JAKARTA, EKBISBANTEN.COM-Direktur Eksekutif Voxpol Center Research and Consulting, Pangi Syarwi Chaniago merespon pernyataan capres nomor urut 01 dan 03 Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan yang meragukan Prabowo Subianto unggul hasil data hitung cepat (quick count) di Pilpres 2024. Menurut Pangi, hal itu wajar karena tidak ada sejarahnya pihak yang kalah dalam quick count akan merasa

Anies dan Ganjar Ragu Prabowo Unggul Quick Count, Pengamat: Pihak Kalah Tak Bisa Menerima Data Read More »

Sirekap Bermasalah, KPU Banten Akui Adanya Penggelembungan Suara 

SERANG, EKBISBANTEN.COM- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Banten mengakui adanya penggelembungan suara dalam aplikasi pembantu perhitungan suara atau sistem informasi rekapitulasi (Sirekap).  Penggelembungan atau anomali itu berdampak pada perhitungan rekapitulasi suara di tingkat kecamatan yang harus ditunda. Hal itu sesuai dengan arahan dari KPU Pusat.  Komisioner KPU Provinsi Banten Ahmad Subagja mengatakan, pihaknya telah menemukan

Sirekap Bermasalah, KPU Banten Akui Adanya Penggelembungan Suara  Read More »

Makin Mudah dan Nyaman, Stasiun Tegalluar Whoosh Sediakan Layanan Intermoda Transportasi

EKBISBANTEN.COM- PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) telah berkolaborasi dengan berbagai penyedia jasa angkutan umum untuk menghadirkan layanan Intermoda yang aman dan nyaman. Kolaborasi ini bertujuan untuk membuat Stasiun Kereta Cepat Tegalluar semakin mudah diakses. Penumpang dapat menggunakan berbagai moda transportasi lanjutan sesuai pilihannya di Stasiun Tegalluar, seperti: Shuttle, Bus, maupun Taksi.  Tersedia juga layanan

Makin Mudah dan Nyaman, Stasiun Tegalluar Whoosh Sediakan Layanan Intermoda Transportasi Read More »

Rayakan Kemenangan Prabowo-Gibran, 11 Relawan Tunaikan Nazar Cukur Gundul

SERANG, EKBISBANTEN.COM-Banyak cara bagi para relawan untuk merayakan kemenangan jagoannya dalam Pemilu 2024. Seperti 11 relawan Prabowo-Gibran yang muncukur habis rambut alias gundul di Kebun Kebangsaan, Kecamatan Walantaka, Kota Serang pada Minggu (18/2/2024). Dewan Pembina Santri Milenial Banten KH Matin Syakowi sebagai pihak yang menyediakan tempat mengatakan, para relawan yang mencukur habis itu sebelumnya sudah

Rayakan Kemenangan Prabowo-Gibran, 11 Relawan Tunaikan Nazar Cukur Gundul Read More »

Gelar Tasyakuran, Santri Milenial Banten Rayakan Kemenangan Prabowo-Gibran

SERANG, EKBISBANTEN.COM-Santri milenial Banten menggelar tasyakuran di Kebun Kebangsaan, Kecamatan Walantaka, Kota Serang pada Minggu (18/2/2024). Tasyakuran tersebut dalam rangka merayakan kemenangan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024. Dalam sambutannya, Dewan Pembina Santri Milenial Banten KH Matin Syakowi, mengucapkan banyak terima kasih kepada para kaum sarungan dan pihak lainnya yang telah berjasa memenangkan Prabowo-Gibran.  “Alhamdulillah Prabowo-Gibran bisa

Gelar Tasyakuran, Santri Milenial Banten Rayakan Kemenangan Prabowo-Gibran Read More »

Scroll to Top