Selasa, 19 November 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Author name: Budiman

H-1 Lebaran, Menkes Tinjau Posko Kesehatan dan Pemudik di Pelabuhan Ciwandan

CILEGON, EKBISBANTEN.COM-Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin meninjau posko kesehatan dan kondisi pemudik di Pelabuhan Ciwandan, Kota Cilegon pada H-1 Lebaran Idulfitri atau Selasa (9/4/2024). “Saya hari ini kunjungan dari barat ke timur, ke Pelabuhan Ciwandan. Sempet ada berita antrian panjang, saya juga dengar paling banyak ini motor di Ciwandan,” ujarnya usai meninjau. Menurutnya, posko […]

H-1 Lebaran, Menkes Tinjau Posko Kesehatan dan Pemudik di Pelabuhan Ciwandan Read More »

ASDP Catat Pemudik Jawa ke Sumatera Turun 7 Persen

EKBISBANTEN.COM-PT Angkutan Sungai, Danau, dan Penyeberangan (ASDP) Indonesia Ferry mencatat jumlah pemudik, dari Pulau Jawa ke Sumatera turun 7 persen per H-2 lebaran Idulfitri 1445 atau 8 April 2024. Corporate Secretary ASDP Shelvy Arifin menuturkan, penurunan itu berdasarkan data Posko Merak, termasuk di dalamnya Lintasan Merak – Bakauheni, Ciwandan – Bakauheni, dan Ciwandan – Panjang

ASDP Catat Pemudik Jawa ke Sumatera Turun 7 Persen Read More »

H-1 Lebaran, Pemudik di Pelabuhan Ciwandan Berkurang

CILEGON, EKBISBANTEN.COM-Menjelang H-1 lebaran Idulfitri 1445 H, para pemudik menggunakan roda dua atau sepeda motor di Pelabuhan Ciwandan berkurang. “Lengang, tak seperti Sabtu-Minggu kemarin. Mulai landai dari Minggu ke Senin lah, berkurang,” ujar salah satu petugas Sandra di Pelabuhan Ciwandan, Selasa (9/4/2024). Berdasarkan pantauan, berkurangnya para pemudik dapat terlihat dari berkurangnya pemudik di 7 tenda

H-1 Lebaran, Pemudik di Pelabuhan Ciwandan Berkurang Read More »

Sempat Habis, Tiket Ferizy Kini Tersedia Kembali

EKBISBANTEN.COM – Tiket Ferizy untuk penyebrangan kendaraan ke Bakauheni dari Pelabuhan Ciwandan dan Merak sempat habis per 8 April 2024. “Saya sampaikan perhari sampai tanggal 8 pukul 23:59 WIB telah habis terjual,” kata Corporate Secretary PT ASDP Indonesia Ferry Shelvy Arifin, lusa lalu. Saat ditemui Ekbisbanten.com di kiosnya yang terletak di Depan Citra Garden BMW

Sempat Habis, Tiket Ferizy Kini Tersedia Kembali Read More »

Jangan Panik! Ini yang Harus Dilakukan Jika Saldo e-Toll Tak Cukup

EKBISBANTEN.COM-Memasuki waktu mudik bisa dipastikan lalu lalang kendaraan yang melalui jalan tol semakin meningkat. Namun ada saja hambatan saat melintasi jalan tol berupa saldo e-Toll yang habis atau kurang karena lupa ataupun lainnya. Hal itu tentunya akan mengakibatkan kendaraan tak bisa tapping untuk masuk ke jalan tol. Namun jangan panik jika hal itu terjadi. Melansir

Jangan Panik! Ini yang Harus Dilakukan Jika Saldo e-Toll Tak Cukup Read More »

Melonjak 65 Persen, Menko PMK Evaluasi Mudik di Pelabuhan Merak-Ciwandan

EKBISBANTEN.COM-Menko PMK Muhadjir Effendy mengungkapkan mudik tahun ini terjadi lonjakan yang luar biasa, sekitar 65 persen di Banten. Dari lonjakan itu, dirinya telah melakukan evaluasi terhadap perkembangan arus mudik yang sudah terjadi dalam beberapa hari terakhir di Pelabuhan Merak dan Pelabuhan Ciwandan. Menurut dia, dibutuhkan sebuah kebijakan baru untuk memaksimalkan pelayanan arus mudik lebaran tahun

Melonjak 65 Persen, Menko PMK Evaluasi Mudik di Pelabuhan Merak-Ciwandan Read More »

Kapolda Banten Imbau Pemudik Beli Tiket Sebelum Berangkat ke Pelabuhan Merak

CILEGON, EKBISBANTEN.COM-Kapolda Banten Irjen (Pol) Abdul Karim mengimbau pemudik yang hendak melakukan penyebrangan dari Pelabuhan Merak ke Pelabuhan Bakauheuni, Lampung untuk membeli tiket secara online terlebih dahulu sebelum keberangkatan. Hal itu untuk menjaga kelancaran Mudik Lebaran 2024. “Saya mengimbau bagi pemudik yang masih ada dirumah atau yang belum melakukan pembelian tiket sebaiknya jangan dulu ke

Kapolda Banten Imbau Pemudik Beli Tiket Sebelum Berangkat ke Pelabuhan Merak Read More »

eSIM Telkomsel Bisa Bebas Milih Nomor Sendiri, Begini Cara Aktivasinya

JAKARTA, EKBISBANTEN.COM-Telkomsel meluncurkan layanan Embedded Subscriber Identity Module (eSIM) bagi seluruh pelanggannya di tanah air maupun di luar negeri. Menariknya, para pelanggan bisa memilih nomor sendiri. Perlu diketahui, teknologi eSIM memungkinkan pelanggan untuk mengakses seluruh jaringan Telkomsel (2G/4G/5G) setiap saat tanpa perlu menggunakan kartu SIM fisik. Pelanggan dapat memilih nomor yang diinginkan sesuai ketersediaan beserta

eSIM Telkomsel Bisa Bebas Milih Nomor Sendiri, Begini Cara Aktivasinya Read More »

Momen Mudik 2024, Al Muktabar Kawal Ambulan yang Kena Macet di Tol Tangerang-Merak

EKBISBANTEN.COM-Pj Gubernur Banten Al Muktabar kawal ambulan tembus kemacetan lalu lintas di Tol Tangerang-Merak saat momen mudik 2024. Ambulan dari Relawan Forum Mega Regency (Mercy) melakukan penyeberangan dari Pelabuhan Merak ke Pelabuhan Bakauheni itu menuju Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan, Sabtu (6/4/2024). Namun mobil ambulan yang membawa jenazah dari Cikarang itu terhenti di lalu lintas KM

Momen Mudik 2024, Al Muktabar Kawal Ambulan yang Kena Macet di Tol Tangerang-Merak Read More »

Retailer dan Karyawan Ikuti Mudik Gratis XL Axiata, 40 Peserta Naik Mobil Alphard dan Innova

JAKARTA, EKBISBANTEN.COM-PT XL Axiata mengadakan mudik gratis bagi para mitra penjualan atau retailer dari wilayah Jabodetabek dan karyawannya. Kali ini, XL Axiata memberangkatkan sekitar 500 peserta dengan kendaraan 12 unit bus besar, 5 unit Innova, dan 5 unit Alphard. Sebagai penghargaan, beberapa dari peserta mendapatkan fasilitas mudik premium menggunakan mobil mewah Alphard dan Innova. Mereka

Retailer dan Karyawan Ikuti Mudik Gratis XL Axiata, 40 Peserta Naik Mobil Alphard dan Innova Read More »

Scroll to Top