Wartawan Ekbispar Banten Santuni Anak Yatim

Kegiatan Berbagi Kebaikan Ramadan 2023 yang digagas Ekbispar Banten bersama mitra. (foto/Raden/ekbisbanten.com)

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Kelompok Kerja (Pokja) Wartawan Ekonomi Bisnis dan Pariwisata (Ekbispar) Provinsi Banten bersama mitra, menggelar kegiatan rutin “Berbagi Kebaikan Ramadan 2023”, di Aula Pemkab Serang, Sabtu (15/4/2023).

Ketua Pokja Ekbispar Banten Susi Kurniawati mengatakan, agenda berbagi kebaikan Ramadan yang di isi dengan santunan anak yatim ini, rutin terlaksana selama 4 tahun terakhir.

“Berkat dukungan dari mitra, terimakasih kepada para donatur untuk mensukseskan agenda tahunan ini,” kata Susi.

Editor :Rizal Fauzi

Tags

Bagikan Artikel

Berita Terkait

Berita Terpopuler

Scroll to Top