Senin, 9 September 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Kecelakaan di Jalur Penyebrangan Merak-Bakauheni Terjadi, KMP Royce 1 Terbakar

and

| Sabtu, 6 Mei 2023

| 18:06 WIB

Kecelakaan Kapal KMP Royce 1 terbakar di alur penyebrangan Merak-Bakauheuni, Banten, Sabtu (6/5/2023). Foto: Tangkapan Layar

EKBISBANTEN.COM- Telah terjadi kecelakaan di alur penyebrangan Merak–Bakauheni yang mengakibatkan Kapal KMP Royce 1 Terbakar pada Sabtu (6/5/2023).

Menurut informasi dari Kantor Pencarian dan Pertolongan Banten menyebut kecelakaan itu terjadi karena truk di dalam kapal terbakar.

“Pada TW 0605 1508 G Truk di dalam kapal mengalami terbakar dan sampai saat ini api masih dalam proses pemadaman,” tulis Kantor Pencarian dan Pertolongan Banten.

Saat ini Basarnas Banten tengah melakukan evakuasi kepada penumpang kapal.

Kantor Pencarian dan Pertolongan Banten masih belum bisa memastikan data jumlah korban.

Sementara itu cuaca di Penyeberangan Merak-Bakauheni dilaporkan cerah.***

Editor :Rizal Fauzi

Bagikan Artikel

Terpopuler_______

Scroll to Top