Pabrik Kelapa Sawit (PKS) Kertajaya

Soal Dugaan Manipulasi Timbangan, PKS Kertajaya di Banten Tawarkan Hal Ini ke Petani Sawit

LEBAK, EKBISBANTEN.COM – Pabrik Kelapa Sawit (PKS) Kertajaya milik PTPN IV Regional 1 di Banten menyatakan telah memberikan solusi terkait kisruh dugaan manipulasi timbangan tandan buah segar (TBS) kelapa sawit kepada para petani. Di antaranya, pihak PKS menerima TBS kelapa sawit milik petani dengan timbangan lain dengan syarat menerima kondisi timbangan yang ada. “Jadi kita […]

Soal Dugaan Manipulasi Timbangan, PKS Kertajaya di Banten Tawarkan Hal Ini ke Petani Sawit Read More »

Tegas! PTPN IV PalmCo Bantah Tuduhan Kecurangan Timbangan di PKS Kertajaya

EKBISBANTEN.COM – Sub Holding PTPN IV PalmCo melalui unit kerja-nya yang beroperasi di Kabupaten Lebak Banten Pabrik Kelapa Sawit (PKS) Kertajaya menegaskan bahwa operasional timbangan yang ada telah berjalan sesuai standar dan mendapatkan pengawasan berkala dari otoritas terkait (09/04). Manajer Kebun PKS Kertajaya Ukhri Hatmoko dalam keterngan tertulisnya menyampaikan bahwa Perusahaan senantiasa berkomitmen menjaga transparansi

Tegas! PTPN IV PalmCo Bantah Tuduhan Kecurangan Timbangan di PKS Kertajaya Read More »

Scroll to Top