NEWS

Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar

Al Muktabar Kembali Pimpin Banten, Ratusan Massa Bakal Geruduk Kemendagri

EKBISBANTEN.COM – Al Muktabar dipastikan kembali memimpin Banten. Meski bukan sebagai Penjabat (Pj) Gubernur Banten, ia kembali memimpin Banten dengan status baru yakni Pelaksana Harian (Plh) Gubernur Banten. Keputusan tersebut diambil Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan diumumkan lewat radiogram bernomor 100.2.1.3/2200/SJ yang ditandatangani Plt Sekretaris Jenderal Kemendagri Tomsi Tohir tertanggal 9 Mei 2024. Radiogram itu […]

Al Muktabar Kembali Pimpin Banten, Ratusan Massa Bakal Geruduk Kemendagri Read More »

Airlangga Hartanto

Menko Airlangga Targetkan Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Capai 7 Persen, Ini Alasannya

EKBISBANTEN.COM – Menteri Koordintor Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto menargetkan pertumbuhan ekonomi yang lebih tinggi mencapai 6-7 persen dari rata-rata ekonomi RI saat ini yang berada di level 5 persen. Seiring dengan target tersebut yang meningkat untuk pertumbuhan ekonomi, investasi juga didorong hingga bisa tumbuh berada di level 6,8 persen. “Bagaimana caranya? Ya kita bicara agar

Menko Airlangga Targetkan Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Capai 7 Persen, Ini Alasannya Read More »

FIFGROUP

Dukung Pelestarian Kuliner Nusantara Lewat Anjungan Road to FIFGROUP 35th LOCALICIOUS

JAKARTA, EKBISBANTEN.COM – PT Federal International Finance (FIFGROUP) yang merupakan anak perusahaan PT Astra International Tbk, menghadirkan Anjungan Road to FIFGROUP 35th LOCALICIOUS dalam perhelatan event Nusantara Karya Rasa. Kegiatan yang merupakan bagian dari rangkaian perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-35 tersebut diselenggarakan hingga Minggu, 19 Mei 2024, dan berlokasi di Mal Ciputra Cibubur. Kepala

Dukung Pelestarian Kuliner Nusantara Lewat Anjungan Road to FIFGROUP 35th LOCALICIOUS Read More »

Pegadaian

Punya Strategi Jitu, Pegadaian Pede Capai Laba Bersih Lebih dari Rp5,5 Triliun Tahun Ini

EKBISBANTEN.COM – PT Pegadaian (Persero) menargetkan raihan laba bersih pada tahun ini dapat mencapai lebih dari Rp5,5 triliun. Target tersebut bukan tanpa sebab. Mengingat pada kuartal I-2024 Pegadaian berhasil mencetak laba bersih sebesar Rp1,4 triliun. Demikian disampaikan Direktur Utama PT Pegadaian, Damar Latri Setiawan saat ditemui awak media beberapa waktu lalu. “Jadi, semoga bisa lebih

Punya Strategi Jitu, Pegadaian Pede Capai Laba Bersih Lebih dari Rp5,5 Triliun Tahun Ini Read More »

Mau Dapat Tiket VIP DIGI Bandoeng Festive 2024? Buruan Buka Tabungan di bank bjb

EKBISBANTEN.COM – DIGI Bandoeng Festive, acara musik tahunan yang sangat dinantikan, akan kembali digelar pada tanggal 21-22 Mei 2024 di The House Convention Hall Pasir Kaliki Bandung. Acara musik tahunan ini akan menampilkan band jazz legendaris Incognito dan lebih dari 100 musisi lainnya, acara ini diharapkan menjadi magnet bagi pecinta musik dari berbagai kalangan. Widi

Mau Dapat Tiket VIP DIGI Bandoeng Festive 2024? Buruan Buka Tabungan di bank bjb Read More »

Puluhan Ribu Penumpang Whoosh Manfaatkan Promo Boarding Pass untuk Gratis Masuk dan Diskon ke Tujuan Wisata

EKBISBANTEN.COM – KCIC terus menghadirkan promo berupa Boarding Pass untuk masuk gratis dan mendapatkan diskon ke berbagai destinasi wisata di wilayah Bandung. Hal itu dilakukan menyambut libur panjang 9 sampai dengan 12 Mei 2024. Penumpang akan mendapatkan berbagai diskon dan promo menarik cukup dengan menunjukkan tiket Whoosh yang dimiliki. Hingga akhir April 2024 tercatat lebih

Puluhan Ribu Penumpang Whoosh Manfaatkan Promo Boarding Pass untuk Gratis Masuk dan Diskon ke Tujuan Wisata Read More »

Bank bjb

Rayakan Ulang Tahun ke-63, bjb Selenggarakan Program Gebyar Agen bjb BiSA!

EKBISBANTEN.COM1 – bank bjb senantiasa membuat gebrakan menarik bagi agen bjb BiSA!. Sebagai informasi, Agen bjb BiSA! adalah agen Layanan Keuangan Tanpa Kantor dalam Rangka Keuangan Inklusif (Laku Pandai) yang dikelola oleh individu ataupun badan usaha. Untuk memacu kinerja transaksi melalui agen, sekaligus menyambut momen ulang tahun ke 63, bank bjb menyelenggarakan Program Gebyar Agen

Rayakan Ulang Tahun ke-63, bjb Selenggarakan Program Gebyar Agen bjb BiSA! Read More »

Presiden Jokowi Ajak Masyarakat Jaga Keharmonisan di Tengah Keberagaman

EKBISBANTEN.COM – Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan ucapan di Hari Kenaikan Yesus Kristus yang jatuh pada Kamis (9/5/2024). Orang nomor satu di Indonesia itu berharap peristiwa suci tersebut dapat menjadi inspirasi tentang nilai kasih kepada sesama. Ungkapan itu diunggah Presiden Jokowi di akun Instagramnya. Ia sekaligus mengunggah ilustrasi peribatadan. “Selamat memperingati Hari Kenaikan Yesus Kristus

Presiden Jokowi Ajak Masyarakat Jaga Keharmonisan di Tengah Keberagaman Read More »

Timnas U-23 Indonesia

Malam Ini! Timnas U-23 Indonesia dan Guinea Berebut Satu Tiket ke Olimpiade Paris

EKBISBANTEN.COM – Timnas U-23 Indonesia akan menghadapi Guinea dalam Playoff Olimpiade Paris 2024 yang digelar di Clairefontaine, Prancis, Kamis (9/5/2024) malam WIB. Adapun Indonesia dan Guinea akan berebut satu tiket tersisa ke Olimpiade 2024 di Paris. Keduanya merupakan peringkat 4 dari Asia dan Afrika. Indonesia finis keempat di Piala Asia U-23 2024, sementara Guinea finis

Malam Ini! Timnas U-23 Indonesia dan Guinea Berebut Satu Tiket ke Olimpiade Paris Read More »

Jadi Solusi di Tengah Kesulitan Masyarakat, Program TMMD ke-120 Kodim 0623/Cilegon Resmi Dibuka

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Program Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-120 tahun anggaran 2024 Kodim 0623/Cilegon digelar di Lingkungan Sumur Wuluh, Kelurahan Gerem, Kecamatan Grogol, Kota Cilegon, Provinsi Banten. Upacara pembukaan program yang dilaksanakan serentak se-Indonesia dan mengangkat tema: “Darma Bakti TMMD Mewujudkan Percepatan Pembangunan di Wilayah” tersebut dilaksanakan pada Rabu (8/5/2024). Hadir dalam kegiatan itu,

Jadi Solusi di Tengah Kesulitan Masyarakat, Program TMMD ke-120 Kodim 0623/Cilegon Resmi Dibuka Read More »

Scroll to Top