Periode Libur Iduladha, ASDP Layani 447.876 Penumpang dan 122.509 Unit Kendaraan
EKBISBANTEN.COM – PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat bahwa sejak Jumat (14/6) hingga Rabu (19/6) pukul 08.00 WIB telah menyeberangkan sebanyak 447.876 orang dan 122.509 unit kendaraan pada dua lintasan tersibuk, yakni Merak-Bakauheni dan Ketapang-Gilimanuk. Dalam keterangan resmi yang diterima Ekbisbanten.com, Corporate Secretary ASDP, Shelvy Arifin mengungkapkan secara umum puncak pergerakan masyarakat terjadi pada H-2 […]
Periode Libur Iduladha, ASDP Layani 447.876 Penumpang dan 122.509 Unit Kendaraan Read More »