Jumat, 22 November 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Listrik

Ironi, 40 Ribu Rumah di Banten Belum Teraliri Listrik

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Sebanyak 40 ribu rumah warga di Provinsi Banten hingga kini belum mendapat akses penerangan listrik. Anggota Fraksi PDIP DPRD Banten Yeremia Mendrofa mengaku prihatin dengan kondisi rumah di Banten yang belum teraliri listrik. Padaha menurutnya, listrik merupakan sumber energi utama untuk menopang berbagai aktivitas masyarakat. “Tentu prihatin 24 Tahun Provinsi Banten masih […]

Ironi, 40 Ribu Rumah di Banten Belum Teraliri Listrik Read More »

PLN

Dirut PLN Pastikan Kelistrikan Nasional Selama Ramadan dan Idul Fitri 1445 H Aman

EKBISBANTEN.COM – Direktur Utama PT Perusahaan Listrik Negara (PLN), Darmawan Prasodjo memastikan kesiapan sistem kelistrikan nasional selama periode Ramadan dan Idul Fitri 1445 H. “Dalam menghadapi Lebaran, kita siaga penuh sampai tanggal 19 April mendatang. PLN berkomitmen untuk selalu menyediakan listrik yang andal bagi masyarakat,” kata Darmawan dalam siaran pers, dikutip Minggu (7/4). Ia mengungkapkan

Dirut PLN Pastikan Kelistrikan Nasional Selama Ramadan dan Idul Fitri 1445 H Aman Read More »

Sampah Bakal Jadi Pembangkit Listrik di Cilegon

CILEGON, EKBISBANTEN.COM- Tempat Pembuangan Sampah Akhir (TPSA) Bagendung, Kota Cilegon bakal dikelola menjadi energi alternatif pembangkit listrik.  Hal itu diungkapkan oleh Tenaga Ahli Utama Kedeputian 1 Kantor Staf Presiden (KSP) RI, Trijoko M Solehoedin, saat kunjungan kerja ke Kota Cilegon.  Ia bersama General Manager PT. PLN Indonesia Power PGU Suralaya, Irwan Edi Syahputra Lubis yang

Sampah Bakal Jadi Pembangkit Listrik di Cilegon Read More »

Huawei Ungkap Langkah Utama untuk Tingkatkan Efisiensi Digital dan Akselerasi Kecerdasan Energi Listrik

EKBISBABTEN.COM – Huawei baru-baru ini menyampaikan wawasan menarik ketika menyoroti bagaimana industri mampu menjawab tantangan baru pada sistem kelistrikan seiring perkembangan energi baru yang pesat. Hal itu disampaikan CEO Electric Power Digitalization Business Unit David Sun pada Konferensi Tingkat Tinggi bertajuk “Thrive with Digital, Accelerate Intelligence for Electric Power” yang menjadi bagian dari gelaran HUAWEI

Huawei Ungkap Langkah Utama untuk Tingkatkan Efisiensi Digital dan Akselerasi Kecerdasan Energi Listrik Read More »

Motor Listrik Fox R Electric dari Polytron Lagi Ada Diskon 7 Juta Sampai Akhir Tahun

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Polytron sebagai salah satu brand elektronik ternama di Indonesia menawarkan produk kendaraan sepeda motor listrik bernama Fox R Electric. Sales Motor Polytron Serang Samsul mengatakan, harga jual Fox R Electric on the road (OTR) Serang Rp20,5 juta, dengan adanya subsidi pemerintah terkait pembelian pruduk motor elektrik harga jual Fox R hingga akhir

Motor Listrik Fox R Electric dari Polytron Lagi Ada Diskon 7 Juta Sampai Akhir Tahun Read More »

Honda Resmi Meluncurkan Sepeda Listrik EM1 e:, Harganya Rp40 Jutaan

EKBISBANTEN.COM – PT Astra Honda Motor (AHM) resmi meluncurkan sepeda motor listrik Honda EM1 e: untuk mendukung realisasi netralitas karbon dan menjawab kebutuhan pecinta sepeda motor listrik di Indonesia di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) pada Jumat, 11 Agustus 2023. Kehadiran Honda EM1 e: selain menjadi sarana mobilitas di perkotaan, juga memberikan pengalaman

Honda Resmi Meluncurkan Sepeda Listrik EM1 e:, Harganya Rp40 Jutaan Read More »

PLN Buka Loker Terbaru Untuk Freshgradute S1 dan S2, Intip Ketentuannya

EKBISBANTEN.COM – Perusahaan Listrik Negara (PLN) merupakan salah satu perusahaan BUMN yang membidangi sektor usaha kelistrikan. Perusahaan ini dipimpin oleh seorang direktur utama yaitu Darmawan Prasodjo. Sejak tahun 1994, status PLN beralih dari Perusahaan Umum menjadi Perusahaan Perseroan (Persero) dan juga sebagai PKUK dalam menyediakan listrik bagi kepentingan umum sampai saat ini. Kini, PLN membuka

PLN Buka Loker Terbaru Untuk Freshgradute S1 dan S2, Intip Ketentuannya Read More »

PLN UID Banten Jamin Keandalan Listrik Saat Pilkada dan Nataru

TANGERANG, EKBISBANTEN.COM – Berakhlak, Andal, Terbaik merupakan semangat transformasi baru yang dimiliki PLN saat ini. Keandalan menjadi prioritas penting dan utama dalam menjalankan amanah pemerintah untuk terus menerangi negeri. Salah satu wujud nyata dilaksanakan gelar peralatan dan personil dalam upaya memastikan pelayanan terbaik bagi pelanggan khususnya menyambut perhelatan besar. PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi

PLN UID Banten Jamin Keandalan Listrik Saat Pilkada dan Nataru Read More »

Scroll to Top