Lamhot Sinaga

IKA Untirta

Lantik Pengurus IKA Untirta, Lamhot Sinaga Tegaskan Komitmen Dukung Kemajuan Pendidikan dan Pemberdayaan Alumni

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Pengurus Pusat Ikatan Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (IKA Untirta) periode 2024-2029 resmi dilantik pada Sabtu (22/2/2025). Kegiatan yang dihadiri Menteri UMKM, Maman Abdurrahman, tokoh masyarakat Banten KH Embay Mulya Syarief, serta perwakilan dari berbagai universitas seperti IKA Undip, ITS, Udayana, Unsoed, dan Universitas Trisakti ini digelar di Hotel Horison Ratu Ultimate, […]

Lantik Pengurus IKA Untirta, Lamhot Sinaga Tegaskan Komitmen Dukung Kemajuan Pendidikan dan Pemberdayaan Alumni Read More »

Ketum IKA Untirta Apresiasi Untirta Raih Predikat Unggul dari BAN-PT

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Ketum Umum Ikatan Alumni Untirta (IKA Untirta), Lamhot Sinaga mengapresiasi kampus Untirta yang meraih predikat unggul dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Raihan itu dinilai sebagai bentuk kemajuan dari Untirta sebagai wadah peradaban akademis. “Atas nama keluarga besar alumni Untirta tentu kami sangat mengapresiasi raihan akreditasi unggul ini, ini bentuk lompatan

Ketum IKA Untirta Apresiasi Untirta Raih Predikat Unggul dari BAN-PT Read More »

IKA Untirta Nyatakan Netral Pada Pilkada 2024

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) menyatakan netral pada pemilihan umum kepala daerah (Pilkada) 2024 dalam menentukan gubernur, bupati dan wali kota di Provinsi Banten untuk lima tahun ke depan. Demikian ditegaskan Lamhot Sinaga usai terpilih sebagai Ketua IKA Untirta Periode 2024-2029 pada Musyawarah Besar (Mubes) IKA Untirta ke-8

IKA Untirta Nyatakan Netral Pada Pilkada 2024 Read More »

Lamhot Sinaga Terpilih Jadi Ketua IKA Untirta

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Lamhot Sinaga resmi terpilih menjadi Ketua IKA Untirta periode 2024-2029. Anggota DPR RI dari Fraksi Golkar itu terpilih secara demokratis pada (Mubes) Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) ke-8 di Kampus Untirta Sindangsari, pada Rabu, 7 Agustus 2024. Dalam pemilihan tersebut, Lamhot Sinaga menjadi calon tunggal dan terpilih secara

Lamhot Sinaga Terpilih Jadi Ketua IKA Untirta Read More »

Mubes IKA Untirta ke-8 Resmi Dibuka, Ini Pesan Wali Kota Cilegon dan Rektor

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Wali Kota Cilegon Helldy Agustian resmi membuka kegiatan musyawarah besar (Mubes) Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) ke-8 di Kampus Untirta Sindangsari, Rabu, 7 Agustus 2024. Acara pembukaaan Mubes IKA Untirta ke-8 turut dihadiri, Tokoh Masyarakat Banten Embay Mulya Syarif, Anggota DPR RI Fraksi Golkar Lamhot Sinaga, Rektor Untirta

Mubes IKA Untirta ke-8 Resmi Dibuka, Ini Pesan Wali Kota Cilegon dan Rektor Read More »

Scroll to Top