Jumat, 14 Februari 2025
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

KPU

Hasil Rapat Pleno Tungsura KPU Cilegon, Airin dan Robinsar Pimpin Peroleh Suara

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Cilegon telah menyelesaikan rapat pleno rekapitulasi perhitungan suara (Tungsura) Pilkada 2024. Dari hasil itu, paslon Airin Rachmi Diany-Ade Sumadri dalam pemilihan Gubernur Banten serta Robinsar-Fajar Hadi Prabowo di pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Cilegon memimpin suara. Pasangan Airin-Ade meraih 122.852 suara, mengungguli lawannya, Andra-Dimyati yang […]

Hasil Rapat Pleno Tungsura KPU Cilegon, Airin dan Robinsar Pimpin Peroleh Suara Read More »

Meski Terkendala Cuaca, KPU Pastikan Pilkada Banten Berjalan Lancar

SERANG, EKBISBANTEN.COM– Komisi Pemilihan Umum (KPU) memastikan pelaksanaan tahapan pemungutan dan penghitungan suara di seluruh Provinsi Banten pada 17.231 TPS, kemarin (27/11), dapat berjalan lancar dan aman. Hal itu diungkapkan Ketua KPU Banten Mohamad Ihsan usai jajarannya melakukan monitoring dalam pelaksanaan pemungutan dan penghitungan suara Pilkada 2024. Kendati demikian, terdapat sejumlah hambatan yang terjadi dalam

Meski Terkendala Cuaca, KPU Pastikan Pilkada Banten Berjalan Lancar Read More »

Pilkada Serentak 2024, Pj Gubernur Banten Al Muktabar: Semuanya Kondusif

BANTEN, EKBISBANTEN.COM – Penjabat (Pj) Gubernur Al Muktabar menegaskan berdasarkan laporan di lapangan pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 di Provinsi Banten kondusif. Tiga tim Provinsi Banten memantau pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 pada delapan kabupaten/kota. Hal itu diungkap Al Muktabar saat bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Provinsi Banten saat meninjau TPS 04 Kelurahan Kalitimbang di Cilegon

Pilkada Serentak 2024, Pj Gubernur Banten Al Muktabar: Semuanya Kondusif Read More »

Masa Tenang, KPU Banten Bersihkan APK Cagub dan Cawagub

EKBISBANTEN.COM-Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Banten melakukan kegiatan pembersihan Alat Peraga Kampanye (APK) pasangan calon gubernur dan wakil gubernur di hari pertama masa tenang, Minggu, 24 November 2024. Ketua KPU Provinsi Banten Mohamad Ihsan menuturkan, pembersihan APK sesuai dengan PKPU No 13 Tahun 2024, yang berisi mengenai aturan kampanye pemilihan kepala daerah. “Bahwa kampanye dilaksanakan

Masa Tenang, KPU Banten Bersihkan APK Cagub dan Cawagub Read More »

Besok, KPU Kabupaten Serang Siap Distribusikan Logistik

SERANG, EKBISBANTEN.COM– Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Serang memastikan logistik siap untuk didistribusikan besok, Rabu, 20 November 2024. KPU juga memastikan, distribusi berjalan baik dan lancar. Ketua KPU Kabupaten Serang, Muhamad Nasehudin menyampaikan logistik didistribusikan untuk pelaksanaan Pilkada 2024. “Kami pastikan logistik siap untuk didistribusikan, kita punya rencana mulai tanggal 20 estimasi kita. Mudah-mudahan malam

Besok, KPU Kabupaten Serang Siap Distribusikan Logistik Read More »

Imbas Ricuh Massa Pendukung, KPU Kabupaten Serang Perketat Aturan Debat

SERANG, EKBISBANTEN.COM-Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Serang perketat aturan debat kedua Pilkada Bupati yang akan digelar pada 22 November tahun ini. Ketua KPU Kabupaten Serang Muhamad Nasehudin mengatakan, aturan itu diperketat imbas kejadian kericuhan antar massa pendukung di luar arena debat Pilkada Kota Serang yang terjadi pada Selasa (12/11/2024) malam. Ia bilang, aturan pelaksanaan debat

Imbas Ricuh Massa Pendukung, KPU Kabupaten Serang Perketat Aturan Debat Read More »

Kunjungi Banten, Komisi II Soroti Netralitas Kepolisian dan Kades di Banten

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) melakukan kunjungan kerja spesifik ke Kantor Gubernur Banten di Kota Serang, Rabu (13/11/2024). Dalam kesempatan ini, Komisi II menyoroti begitu banyak persoalan netralitas dan kasus dugaan pelanggaran Pilkada di Banten yang mencuat ke media massa. Sorotan tajam disampaikan Anggota Komisi II DPR RI,

Kunjungi Banten, Komisi II Soroti Netralitas Kepolisian dan Kades di Banten Read More »

Dinsos Kota Cilegon Apresiasi KPU yang Bakal Fasilitassi Penyandang Disabilitas di TPS

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Dinas Sosial (Dinsos) Kota Cilegon mengapresiasi Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Cilegon yang memfasilitasi para penyandang disabilitas untuk mengikuti Pilkada 2024 di Tempat Pemungutan Suara (TPS). Kepala Dinsos Kota Cilegon Damanhuri mencatat, terdapat sekira 963 penyandang disabilitas di Kota Cilegon. Biasanya, kata dia, mereka diberikan kesempatan untuk menyalurkan suaranya pada sesi terakhir yang

Dinsos Kota Cilegon Apresiasi KPU yang Bakal Fasilitassi Penyandang Disabilitas di TPS Read More »

Debat Cagub Banten Perdana Digelar 16 Oktober

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Banyen telah menetapkan jadwal debat pimilihan gubernur (Pilgub) Banten 2024. Debat Pilgub Banten akan dilaksanakan sebanyak tiga kali. “Untuk rencana debat KPU Banten akan melaksanakan pada tanggal 16 Oktober 2024, 06 November 2024 dan 20 November 2024,” ujar Ketua KPU Provinsi Banten Mohamad Ihsan dalam keterangan tertulis,

Debat Cagub Banten Perdana Digelar 16 Oktober Read More »

Banten Rayakan Hari Jadi ke-24, Dirjen Otda: Introspeksi

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Direktur Jenderal Otonomi Daerah (Dirjen Otda) Kementrian Dalam Negeri (Kemendagri) Akmal Malik meminta Pemprov Banten menjadikan Hari Jadi Provinsi Banten ke-24 sebagai momentum untuk melakukan introspeksi diri. Salah satunya, menilai kembali seberapa jauh tujuan dari pembentukan Provinsi Banten mampu mensejahterakan dan mendekatkan pelayanan kepada masyarakat. Demikian diungkapkan Akmal Malik saat menghadiri rapat

Banten Rayakan Hari Jadi ke-24, Dirjen Otda: Introspeksi Read More »

Scroll to Top