Sambut Hari Bhakti Imigrasi ke-75, Kanim Kelas I Non TPI Serang Gelar Upacara Tabur Bunga
SERANG, EKBISBANTEN.COM – Dalam rangka menyambut Hari Bhakti Imigrasi Ke-75 Tahun 2025, Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Serang menggelar kegiatan Upacara Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP) Ciceri, Kamis (23/1). Kegiatan upacara tabur bunga ini dipimpin langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Imigrasi Banten, Hendro Tri Prasetyo dan diikuti jajaran UPT Imigrasi […]