Arus Mudik

Kabid Humas Polda Banten

Marak Kejahatan Bajing Loncat, Kapolda Banten Perintahkan Tembak di Tempat Pelaku

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Aksi kejahatan “bajing loncat” mulai meresahkan pemudik di wilayah Hukum Polda Banten tepatnya di Jalan Lingkar Selatan dalam situasi arus mudik lebaran tahun 2023. Mengetahui adanya kejahatan tersebut di wilayah hukumnya, Kapolda Banten Irjen Pol Prof. Dr Rudy Heriyanto menginstruksikan jajarannya melaksanakan tindakan tegas dan terukur terhadap pelaku kejahatan itu. Hal itu […]

Marak Kejahatan Bajing Loncat, Kapolda Banten Perintahkan Tembak di Tempat Pelaku Read More »

Jadi Strategi Urai Kepadatan Arus Mudik di Jalan Tol, Pemerintah Tambah Jumlah Rest Area

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Presiden Joko Widodo mengungkapkan pemerintah telah menambah jumlah rest area atau tempat istirahat yang berada di jalur mudik. Hal itu dilakukan agar penumpukan kendaraan di titik rest area tidak mengganggu jalur mudik Lebaran 2023. Adapun menurut Presiden, penambahan rest area tersebut merupakan strategi mengurai kepadatan arus mudik di jalan tol. “Untuk tol,

Jadi Strategi Urai Kepadatan Arus Mudik di Jalan Tol, Pemerintah Tambah Jumlah Rest Area Read More »

Presiden Jokowi Berharap Tak Terjadi Kemacetan Saat Mudik Lebaran

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Presiden Joko Widodo (Jokowi) berharap kemacetan tidak terjadi saat mudik Lebaran 2023. Selain itu, Ia juga berharap masyarakat bisa terlayani dengan baik selama perjalanan mudik dan tidak merasa lama di jalan. Hal itu disampaikan Presiden Jokowi saat membuka rapat terbatas (ratas) persiapan mudik Lebaran 2023 dalam kunjungan kerja meninjau fasilitas dan persiapan

Presiden Jokowi Berharap Tak Terjadi Kemacetan Saat Mudik Lebaran Read More »

123 Juta Masyarakat Akan Mudik, Presiden Jokowi Tinjau Fasilitas dan Kesiapan Pelabuhan Merak

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Banten pada Selasa (11/04/2023). Presiden dan rombongan melakukan perjalanan dengan menggunakan helikopter Super Puma TNI AU dan mendarat di Pelabuhan Indah Kiat, Kota Cilegon, Provinsi Banten sekira pukul 10.00 WIB. Selanjutnya, Presiden Jokowi menuju Pasar Kelapa di Kota Cilegon untuk mengecek harga-harga

123 Juta Masyarakat Akan Mudik, Presiden Jokowi Tinjau Fasilitas dan Kesiapan Pelabuhan Merak Read More »

Scroll to Top