SIMAK ! Bahaya Tidur Larut Malam Bagi Tubuh

Admin

| 9 Juni 2021

| 22:26 WIB

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Tidur yaitu kegiatan yang dimanfaatkan tubuh untuk beristirahat. Jika sering tidur larut malam dapat membuat pagi hari tidak optimal, mood berubah-ubah, stres dan rentan terhadap penyakit.

[adrotate group="5"]

Menurut data kesehatan yang diterbitkan oleh European Heart Journal, punya kebiasaan tidur terlalu larut malam terbukti berdampak negatif pada kesehatan jantung, terutama penyakit jantung koroner dan sakit stroke.

Melansir dari halodoc.com berikut informasi mengenai bahaya tidur larut malam.

  1. Cepat sakit

Kurang tidur dapat mengganggu kemampuan tubuh untuk melawan penyakit, sehingga membuat kamu lebih mudah sakit.

  1. Membuat jantung lelah

Menurut data kesehatan yang diterbitkan oleh European Heart Journal, punya kebiasaan tidur terlalu larut malam terbukti berdampak negatif pada kesehatan jantung, terutama penyakit jantung koroner dan sakit stroke.

  1. Peningkatan risiko kanker

Sering terjaga sampai larut malam juga dikaitkan dengan peningkatan kanker payudara, kanker kolorektal, dan kanker prostat.

  1. Susah berpikir

Melewatkan satu malam tanpa tidur dapat menyebabkan beberapa masalah kognisi (berpikir). Fungsi otak termasuk memori, pengambilan keputusan, penalaran, dan pemecahan masalah memburuk ketika kamu tidak tidur malam. Reaksi respons dan dan kewaspadaan juga menurun seiring dengan kurangnya istirahat malam.

  1. Cepat lupa

Editor :Rizal Fauzi

Tags

Bagikan Artikel

Berita Terkait

Berita Terpopuler

Scroll to Top