Administratif dan Faktual

Administratif dan Faktual

Lima Kebiasaan Ini Bisa Picu Kolesterol Meningkat Usai Lebaran

Admin

| 14 Mei 2021

| 12:35 WIB

TANGERANG, EKBISBANTEN.COM – Setiap kali Lebaran, ada banyak sajian lezat yang tersaji di rumah. Bahkan, saking banyaknya sering kali kewalahan untuk memilih menu yang mana. Apa yang terlihat menggiurkan di depan mata akan disantap dengan bebas. Dan tanpa disadari, kebiasaan itu menjebak untuk masuk dalam perangkap risiko penyakit berbahaya seperti kolesterol. Bahkan, dalam jangka panjang akan berakibat stroke dan penyakit jantung. Melansir dari Eatthis, Jumat (14/5/2021).

[adrotate group="5"]

Bagian paling menakutkan tentang kolesterol adalah tidak menunjukan gejala. Banyak orang tidak tahu telah mengidap kolesterol tinggi tanpa tes darah. Untuk itu, sangat penting mengambil tindakan pencegahan melindungi dari kolesterol saat Idulfitri.

Berikut 5 faktor yang memicu kolesterol naik setelah Lebaran :

  1. Tidak Cukup Serat Jika sedikit mengkonsumsi makanan berserat tinggi, itu bisa jadi pemicu kolesterol tinggi. Serat yang ditemukan dalam makanan nabati seperti biji-bijian, buah, sayuran, kacang-kacangan, biji-bijian dan polong-polongan dapat menurunkan kolesterol. Kolesterol jahat cenderung meningkatkan peradangan dan penumpukan plak di arteri.

Editor :Rizal Fauzi

Tags

Bagikan Artikel

Berita Terkait

Berita Terpopuler

Scroll to Top