Senin, 25 November 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Lima Arti Dibalik Diamnya Seorang Laki-laki Yang Sayang Sama Kamu

Raden Warna

| Selasa, 16 Mei 2023

| 11:00 WIB

Foto ilustrasi/Unsplash

EKBISBANTEN.COM – Pertengkaran itu suatu hal yang wajar terhadi dalam sebuah hubungan. Biasanya wanita lebih sering menunjukan sikap marah-marah, dan laki-laki lebih memilih untuk diam.

Namun, dibalik diamnya seorang laki-laki saat sedang kesal dan marah ada makna yang tersimpan.

Nah berikut ini adalah lima hal yang dipikirkan para laki-laki ketika sedang diam:

  1. Saat seorang laki-laki diam itu artinya batasan kamu sebagai wanita sudah melewati batas. Laki-laki lebih memilih diam untuk sementara, dan ketika suasana hati sudah kembali stabil, maka dia akan kembali menegur dan memberikan alasan kenapa dia diam.
  2. Ketika seorang laki-laki sudah diam, itu artinya suaramu dan sorot mata kamu sudah menentangnya dan kamu tidak menghormatinya sebagai laki-laki.

Sebagai seorang yang punya rasa tanggung jawab dan jiwa kepemimpinan sudah selayaknya laki-laki ingin dihormati.

  1. Laki-laki sejati lebih memilih diam dari pada ribut karena laki-laki lebih menggunakan pikiran logikanya daripada mulutnya.
  2. Disaat laki-laki diam, dia berfikir kedepan, apakah layak seorang wanita nya saat ini bersanding untuk masa depan apabila wanita memiliki sifat pembangkang yang dimiliki.
  3. Laki-laki menahan ucapanya karena, apabila dia sudah berani buka suara itu artinya semua sudah selesai.

Itulah beberapa alasan kenapa laki-laki memilih untuk diam. Jadi sikap diam seorang laki-laki bukan berarti menunjukan bahwa dia sudah tidak sayang lagi. Buat para kamu wanita, tetap berikan saja perhatian dan mendukung pasangan kamu selama masih positif.

Editor :Rizal Fauzi

Bagikan Artikel

Terpopuler_______

Scroll to Top