Administratif dan Faktual

Administratif dan Faktual

Dampak Galian C di Bojonegara dan Puloampel Kabupaten Serang Parah

Admin

| 19 Maret 2021

| 18:18 WIB

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Sejumlah masyarakat yang tergabung dalam Kelompok Belajar (Kobar) menggelar demonstrasi di depan Kantor Pendopo Pemerintahan Kabupaten (Pemkab) Serang, Jumat (19/3).

[adrotate group="5"]

Dalam aksinya mereka menyebut dampak lingkungan tambang galian C di Kecamatan Bojonegara dan Puloampel, Kabupaten Serang kian parah.

“Kita lihat untuk di Kabupaten Serang (pencemaran lingkungan) cukup parah. Lebih tepatnya di Bojonegara dan Puloampel,” kata Kota Kordinaror Lapangan (Korlap) Kobar kepada wartawan.

Ia mengatakan, akibat penambangan yang marak di dua kecamatan tersebut masyarakat tidak menikmati kualitas udara yang segar dan sehat.

Editor :Rizal Fauzi

Tags

Bagikan Artikel

Berita Terkait

Berita Terpopuler

Scroll to Top