Lantik PPPSBBI Jabar, Andika: Pendekar Banten Harus Kawal Pembangunan Daerah
EKBISBANTEN.COM – Ketua Umum DPP Persatuan Pendekar Persilatan & Seni Budaya Banten Indonesia Andika Hazrumy melantik kepengurusan Koordinator Daerah PPPSBBI Jawa Barat di Kopo Square, Bandung, Sabtu (4/12). Dalam amanatnya, Andika yang juga Wakil Gubernur Banten itu meminta Pendekar Banten yang tergabung di PPPSBBI Jabar untuk bersinergi dengan pemerintah daerah di Jabar dalam upaya mensukseskan […]
Lantik PPPSBBI Jabar, Andika: Pendekar Banten Harus Kawal Pembangunan Daerah Read More »