Pimpin DPC Permahi Banten, M Nurul Hakim Tekankan Regenerasi dan Integritas Hukum
SERANG, EKBISBANTEN.COM — M Nurul Hakim resmi terpilih sebagai Ketua Dewan Pimpinan Cabang Perhimpunan Mahasiswa Hukum Indonesia (DPC Permahi) Banten periode 2025–2027 melalui forum Konferensi Cabang (Konfercab) XI yang digelar di Serang. Proses pemilihan berlangsung demokratis dan penuh semangat persaudaraan. Kegiatan tersebut dihadiri oleh seluruh delegasi komisariat, pengurus periode sebelumnya, serta sejumlah tokoh mahasiswa hukum […]
Pimpin DPC Permahi Banten, M Nurul Hakim Tekankan Regenerasi dan Integritas Hukum Read More »