Temu Media, Kanwil DJP Banten Paparkan Penerimaan Pajak
SERANG, EKBISBANTEN.COM – Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (Kanwil DJP) Provinsi Banten menggelar pertemuan bersama insan media baik media cetak, media online, TV, dan radio. Pertemuan tersebut merupakan kedua kalinya di tahun 2023 serta dihadiri oleh 48 perwakilan dari media yang ada di Provinsi Banten. Pertemuan juga untuk mengenalkan Kepala Kanwil DJP Banten yang baru Cucu […]
Temu Media, Kanwil DJP Banten Paparkan Penerimaan Pajak Read More »









