Didukung Cargill Indonesia, Warga Desa Kramatjati Kragilan Sukses Budidaya Ikan Lele dan Pisang
SERANG, EKBISBANTEN.COM – Warga Desa Kramatjati, Kecamatan Kragilan, Kabupaten Serang berhasil melakukan budidaya ikan lele dan mengolah perkebunan pisang untuk mendukung program ketahanan pangan di daerah tersebut. Penggagas Program Ketahanan Pangan Desa Kramatjati Amarudin mengatakan, budidaya ikan lele yang sudah berlangsung selama dua tahun tersebut sudah melakukan panen sebanyak 3 kali. Hasil panen ikan lele […]