Berita 24

Kbihu Al inayah

Ribuan Orang Hadiri Pelepasan Jamaah Haji KBIHU Al Inayah Cilegon

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – PT Inayah Haromain Tours and Travel (Haromain Group) menggelar tabligh akbar dan halal bihalal dalam rangka doa bersama sekaligus pelepasan 395 calon jemaah haji Kelompok Bimbingan Ibadah Haji (KBIHU) Al Inayah Cilegon. Acara yang dihadiri ribuan alumni jamaah haji dan umrah Haromain Group ini berlangsung di Gedung Haromain Berkah Sejahtera (HBS), Lingkungan […]

Ribuan Orang Hadiri Pelepasan Jamaah Haji KBIHU Al Inayah Cilegon Read More »

Kasus Pengaduan Konsumen di Provinsi Banten Melonjak Tajam, Ini Kata OJK

TANGERANG, EKBISBANTEN.COM – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat kasus pengaduan konsumen di Provinsi Banten melonjak tajam. Kepala OJK Provinsi Banten, Adi Dharma mengungkapkan, sepanjang tahun 2024 pihaknya mencatat total pengaduan mencapai 2.341 kasus. Angka tersebut naik 60,45 persen dibandingkan tahun sebelumnya yang hanya 1.459 kasus. Lonjakan ini disinyalir dipicu oleh maraknya permasalahan di sektor pinjaman

Kasus Pengaduan Konsumen di Provinsi Banten Melonjak Tajam, Ini Kata OJK Read More »

OJK

OJK Jabodebek dan Banten Gelar Bincang Santai Bersama Media, Bahas Perkembangan Terkini Sektor Jasa Keuangan

TANGERANG, EKBISBANTEN.COM – Kantor Otoritas Jasa Keuangan (OJK) wilayah Jabodebek dan Banten menggelar bincang santai bersama media bertempat di Ballroom Novotel Hotel Tangerang pada Jumat (9/5/2025). Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka memperkuat literasi keuangan dan penyampaian informasi kepada masyarakat. Hal itu diungkapkan oleh Kepala OJK Jakarta, Bogor, Depok dan Bekasi (Jabodebek), Edwin Nurhadi didampingi Kepala OJK

OJK Jabodebek dan Banten Gelar Bincang Santai Bersama Media, Bahas Perkembangan Terkini Sektor Jasa Keuangan Read More »

Beri Dukungan Moral, Pilar Kunjungi Siswi Korban Pelecehan Seksual SMK Waskito

TANGSEL, EKBISBANTEN.COM – Wakil Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Pilar Saga Ichsan langsung merespons kasus dugaan pelecehan seksual yang dialami siswi di SMK Waskito. Ia mengunjungi korban di rumahnya, Kecamatan Pamulang, pada Kamis (8/5/2025) sore. “Kami bukan datang untuk bertanya kejadian seperti apa. Bukan bertanya lagi. Tapi kami lebih memberikan dukungan moral atas kejadian ini.

Beri Dukungan Moral, Pilar Kunjungi Siswi Korban Pelecehan Seksual SMK Waskito Read More »

Klaim Peningkatan Pajak Daerah, Bapenda Kabupaten Serang: Per Mei 2025 Capai Rp26 Miliar

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Serang mencatat Pendapatan Daerah Kabupaten Serang per bulan Januari sampai Mei 2025 mencapai 26 miliar. Hal tersebut diungkapkan oleh Kepala Bidang Penagihan Verifikasi dan Pemeriksaan Badan Pendapatan Daerah atau Bapenda Kabupaten Serang, Nizamudin Muluk, Kamis (08/06/2025). “Untuk pendapatan pajak dari bulan Januari sampai 7 Mei 2025 berada

Klaim Peningkatan Pajak Daerah, Bapenda Kabupaten Serang: Per Mei 2025 Capai Rp26 Miliar Read More »

IDSA

Beri Apresiasi Insan Serial Drama Indonesia, IDSA Kembali Hadir untuk Ketiga Kalinya

EKBISBANTEN.COM – Indonesian Drama Series Awards (IDSA), yang menjadi ajang penghargaan bagi para pelaku industri serial drama atau sinetron Tanah Air, kembali digelar tahun ini. IDSA 2025 tidak hanya menjadi penghargaan untuk insan serial drama atau sinetron di Indonesia, namun ajang ini juga menjadi wujud nyata bagi serial drama atau sinetron sebagai program terpopuler, khususnya

Beri Apresiasi Insan Serial Drama Indonesia, IDSA Kembali Hadir untuk Ketiga Kalinya Read More »

Imigrasi Serang

Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Serang Lakukan Koordinasi dengan Kejaksaan Tinggi Banten

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Serang, I Gusti Agung Komang Artawan berkoordinasi dengan Kepala Kejaksaan Tinggi Banten Dr. Siswanto, pada Kamis, (8/5/2025). Kedatangan I Gusti Agung Komang Artawan didampingi sejumlah Pejabat Utama Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Serang disambut hangat oleh Kepala Kejaksaan Tinggi Banten di ruang kerjanya. Pertemuan

Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Serang Lakukan Koordinasi dengan Kejaksaan Tinggi Banten Read More »

Polda Banten

Perangi Aksi Premanisme, Kapolda Banten: Saya Jamin Keamanan Warga

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Perang terhadap aksi premanisme oleh jajaran Polda Banten terus berlanjut. Seorang oknum anggota ormas ditangkap petugas Polres Serang saat memalak tukang parkir di Pasar Ciruas, pada Senin, (05/05) lalu. Dari tersangka petugas Polsek Ciruas menyita pisau yang digunakan pelaku memalak korban. Preman warga Desa Sitereup, Kecamatan Ciruas, Serang bersama baju seragam ormas

Perangi Aksi Premanisme, Kapolda Banten: Saya Jamin Keamanan Warga Read More »

Honda Banten Ajak Konsumen Scoopy Perempuan Tampil Aman dan Penuh Gaya Lewat Velocreativity

SERANG, EKBISBANTEN.COM – PT Mitra Sendang Kemakmuran Selaku Main Dealer Sepeda motor Honda wilayah Banten menggelar kegiatan bertajuk Velocreativity pada Sabtu (3/5/2025). Kegiatan atau event riding khusus yang ditujukan bagi perempuan pengguna Honda Scoopy ini menggabungkan edukasi safety riding dan sesi inspiratif seputar berkendara aman namun tetap stylish, dengan titik start di Main Dealer Honda

Honda Banten Ajak Konsumen Scoopy Perempuan Tampil Aman dan Penuh Gaya Lewat Velocreativity Read More »

Serahkan Kunci Rumah Subsidi, Menteri PKP: Program Ini Bukan untuk Membungkam Wartawan

EKBISBANTEN.COM – Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait dan Menteri Komunikasi dan Digital (Komdigi) Meutya Hafid menyerahkan kunci sebanyak 100 rumah subsidi untuk pekerja media dan wartawan. Serah terima secara simbolis diadakan di Perumahan Grand Harmoni Cibitung, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, pada Selasa (6/05/2025). Selain di lokasi, penyerahan kunci juga diikuti oleh wartawan

Serahkan Kunci Rumah Subsidi, Menteri PKP: Program Ini Bukan untuk Membungkam Wartawan Read More »

Scroll to Top