Berita 24

Aston Hotels Banten

Aston Hotels di Banten Semarakkan HUT ke-80 RI dengan Lomba dan Promo Spesial

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Tiga hotel Aston di Banten memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia dengan berbagai lomba khas 17 Agustus, promo spesial, serta kegiatan kebersamaan yang melibatkan tamu, keluarga, dan karyawan. Perayaan berlangsung di Aston Anyer Beach Hotel, Aston Cilegon Boutique Hotel, dan Aston Serang Hotel & Convention Center pada Minggu (17/8/2025). […]

Aston Hotels di Banten Semarakkan HUT ke-80 RI dengan Lomba dan Promo Spesial Read More »

Festival Teater Banten

Festival Teater Banten ke-3, Ajang Silang Ruang Seni dan Refleksi Budaya

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Festival Teater Banten (FTB) kembali digelar untuk ketiga kalinya pada 4–6 September 2025 di Plaza Aspirasi, Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B), Kota Serang. Mengangkat tema “Ruang Silang”, festival ini diinisiasi para pegiat seni teater di Banten sebagai ruang silaturahmi, perayaan, sekaligus refleksi perkembangan teater di daerah. Ketua FTB 3, Imaf F

Festival Teater Banten ke-3, Ajang Silang Ruang Seni dan Refleksi Budaya Read More »

Danrem 064/MY

HUT ke-80 RI, Danrem 064/MY Pimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci di TMP Ciceri

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Komandan Korem 064/Maulana Yusuf Brigjen TNI Andrian Susanto memimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci (AKRS) dalam rangka peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia di Taman Makam Pahlawan (TMP) Ciceri, Kota Serang, pada Minggu (17/8/2025) dini hari. Upacara yang berlangsung tepat pukul 00.00 WIB itu diikuti unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Banten,

HUT ke-80 RI, Danrem 064/MY Pimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci di TMP Ciceri Read More »

PLN Indonesia Power

HUT ke-80 RI, PLN Indonesia Power UBP Suralaya Pastikan Listrik Aman

SERANG, EKBISBANTEN.COM – PT PLN Indonesia Power Unit Bisnis Pembangkitan (UBP) Suralaya memastikan pasokan listrik tetap andal selama peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia. Kesiapan tersebut ditandai dengan apel siaga kelistrikan yang digelar di Display Room UBP Suralaya, Jumat (15/8/2025). Apel dipimpin secara daring oleh Direktur Manajemen Pembangkitan PT PLN (Persero) Rizal

HUT ke-80 RI, PLN Indonesia Power UBP Suralaya Pastikan Listrik Aman Read More »

Gubernur Banten

Pimpin Upacara HUT ke-80 RI di Banten, Andra Soni Tegaskan Komitmen Sejahterakan Rakyat

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Gubernur Banten Andra Soni memimpin upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia tingkat Provinsi Banten di Lapangan Upacara Kantor Gubernur Banten, Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B), Curug, Kota Serang, Minggu (17/8/2025). Upacara berlangsung khidmat dengan menghadirkan jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Banten, pejabat pemerintah, serta masyarakat. Ajun

Pimpin Upacara HUT ke-80 RI di Banten, Andra Soni Tegaskan Komitmen Sejahterakan Rakyat Read More »

Bupati Serang

HUT ke-80 RI, Bupati Serang Ajak Warga Perangi Korupsi dan Narkoba

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Bupati Serang Ratu Rachmatuzakiyah menjadi inspektur upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia tingkat Kabupaten Serang di Alun-alun Kecamatan Kramatwatu, Minggu (17/8/2025). Dalam amanatnya, Ratu Zakiyah mengajak seluruh masyarakat Kabupaten Serang untuk bersatu memerangi korupsi dan peredaran narkoba. Hari ini kita semua mengibarkan bendera Merah Putih dalam rangka Dirgahayu

HUT ke-80 RI, Bupati Serang Ajak Warga Perangi Korupsi dan Narkoba Read More »

Indosat

Indosat Hidupkan Semangat Merdeka, Perkuat Ekonomi Digital Lewat Gerai IM3 dan 3Store

JAKARTA, EKBISBANTEN.COM – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia dengan menggelar perayaan serentak di lebih dari 50 titik layanan Gerai IM3 dan 3Store di wilayah Jabodetabek, Banten, dan Jawa Barat, Sabtu (16/8/2025). Kegiatan bertajuk “Merdeka Bersama Gerai IM3 & 3Store” ini digelar di 36 Gerai IM3

Indosat Hidupkan Semangat Merdeka, Perkuat Ekonomi Digital Lewat Gerai IM3 dan 3Store Read More »

OJK Banten

OJK Banten Gandeng Media, Dukung Pertumbuhan Ekonomi dan Literasi Keuangan

TANGSEL, EKBISBANTEN.COM – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Banten menggandeng insan media untuk memperkuat literasi keuangan sekaligus mendukung pertumbuhan ekonomi daerah. Sinergi tersebut diwujudkan melalui kegiatan Bincang Santai Media yang digelar di Alam Sutera, Tangerang Selatan, pada Jumat (15/8/2025). Kegiatan ini dihadiri Kepala OJK Jakarta, Bogor, Depok, dan Bekasi (Jabodebek) Edwin Nurhadi, Kepala OJK Provinsi

OJK Banten Gandeng Media, Dukung Pertumbuhan Ekonomi dan Literasi Keuangan Read More »

Kapolda Banten

Kapolda Banten Pamit Saat Jumat Keliling, Ingatkan Ancaman Narkotika hingga Hoaks

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Kapolda Banten Irjen Pol Suyudi Ario Seto berpamitan kepada para ulama dan tokoh masyarakat saat melaksanakan program Shalat Jumat Keliling di Masjid Agung Ats Tsauroh, Kelurahan Pegantungan, Kecamatan Serang, Kota Serang, pada Jumat (15/8/2025). Kegiatan tersebut dihadiri sejumlah pejabat utama Polda Banten, antara lain Dirbinmas Kombes Pol Imam Tarmudi, Kabid Humas Didik

Kapolda Banten Pamit Saat Jumat Keliling, Ingatkan Ancaman Narkotika hingga Hoaks Read More »

Imigrasi Serang

Imigrasi Serang Tangkap dan Deportasi Dua Warga Negara Iran Pelaku Pencurian

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Serang menangkap dan mendeportasi dua warga negara (WN) Iran berinisial AM dan AF, pelaku pencurian uang jutaan rupiah dengan modus alih fokus. Keduanya juga dimasukkan ke daftar penangkalan (cekal) Direktorat Jenderal Imigrasi. Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Serang, I Gusti Agung Komang Artawan, mengatakan

Imigrasi Serang Tangkap dan Deportasi Dua Warga Negara Iran Pelaku Pencurian Read More »

Scroll to Top