Berita 24

SMPN 13 Cilegon

Akses Jalan ke SMPN 13 Cilegon Diblokir Oknum Warga, Siswa Panjat Pagar Tembok

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Akses jalan utama menuju SMP Negeri 13 Kota Cilegon, di Lingkungan Jombang Kali, Kelurahan Masigit, Kecamatan Jombang diblokir oleh oknum warga. Pemblokiran jalan menggunakan bambu dan besi itu diketahui telah berlangsung selama dua hari. Akibatnya, tak sedikit siswa yang ingin ke sekolah maupun pulang dari sekolah terpaksa memanjat tembok atau melewati jalan […]

Akses Jalan ke SMPN 13 Cilegon Diblokir Oknum Warga, Siswa Panjat Pagar Tembok Read More »

Ketum Persit

Ketum Persit KCK Antusias Cicipi Produk Rice Bowl ChiLe

EKBISBANTEN.COM – Ketua Umum Persit Kartika Chandra Kirana, Ny. Rahma Dudung Abdurachman meninjau stand ChiLe yang ada dalam kegiatan Pelayanan Grebek 2023 yang digelar di Desa Kanekes, Kecamatan Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, Rabu (18/1/2023). Dalam pantauan Ekbisbanten.com, tampak Ketum Persit KCK antusias untuk mencicipi produk rice bowl bermerk ChiLe yang merupakan produk unggulan dalam

Ketum Persit KCK Antusias Cicipi Produk Rice Bowl ChiLe Read More »

BKPSDM Kabupaten Serang Beri Penjelasan ASN boleh Jadi Petugas Pemilu 2024

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Kepala Badan Kepegawaian & Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Serang Surtaman, menyampaikan bahwa aparatur sipil negara (ASN) maupun PNS dibolehkan menjadi petugas pemilu 2024. “Sampai saat ini dari aturan tingkat bawah tidak ada larangan PNS dan PPPK untuk menjadi penyelenggara Pemilu (ad hock), bahkan menjadi komisioner pemilu,” kata Surtaman, Selasa (17/1/2023).

BKPSDM Kabupaten Serang Beri Penjelasan ASN boleh Jadi Petugas Pemilu 2024 Read More »

Disnakertrans Buka Suara Terkait PHK Massal di Banten

SERANG, EKBISBANTEN.COM- Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Provinsi Banten buka suara terkait pemutusan hubungan kerja (PHK) massal di Banten. Dalam agenda bersama dengan Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Banten pada Selasa (17/1). Kepala Bidang Pengawasan Disnaketrans, Ruli menyatakan bahwa pihaknya terus mengupayakan pilihan terbaik agar iklim industri di Banten tetap harmonis.

Disnakertrans Buka Suara Terkait PHK Massal di Banten Read More »

Beras

Harga Beras di Kota Serang Melonjak, Kenaikan Harga Capai Rp1000 Per Kilogram

KOTA SERANG, EKBISBANTEN.COM – Harga beras di Kota Serang melonjak belakangan ini. Kenaikan harganya bisa mencapai Rp1000 per kilogram. Salah seorang pedagang beras di wilayah Tanggul, Kota Serang Wisnu Maulana mengatakan naiknya harga beras sudah terjadi sejak bulan lalu. “Kenaikannya sebenarnya tidak drastis ya, berangsur atau bertahap dari Rp200, Rp300 sampai sekarang kenaikannya Rp1000 per

Harga Beras di Kota Serang Melonjak, Kenaikan Harga Capai Rp1000 Per Kilogram Read More »

Presiden Jokowi

Harga Beras Melonjak Tinggi, Presiden Jokowi Tegur Perum Bulog Hingga Ingatkan Forkopimda

EKBISBANTEN.COM – Harga beras di 79 daerah mengalami kenaikan. Menanggapi kenaikan tersebut, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengaku sudah menegur Perum Bulog karena kenaikan harga beras itu bisa merugikan masyarakat. Hal itu diungkapkannya dalam Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kepala Daerah dan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) se-Indonesia, Selasa (17/1/2023). “Hati-hati dengan yang namanya kenaikan beras. Saya

Harga Beras Melonjak Tinggi, Presiden Jokowi Tegur Perum Bulog Hingga Ingatkan Forkopimda Read More »

Al Muktabar

Ikuti Rakornas 2023 Pj Gubernur Banten Serukan Kekompakan

EKBISBANTEN.COM– Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengikuti Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kepala Daerah dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) se-Indonesia Tahun 2023. Kegiatan bertajuk “Penguatan Pertumbuhan Ekonomi dan Pengendalian Inflasi” itu diadakan di Sentul International Convention Centre, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Selasa (17/1/2023). “Hari ini kita mendapatkan pengarahan dari Bapak Presiden. Serta arahan

Ikuti Rakornas 2023 Pj Gubernur Banten Serukan Kekompakan Read More »

KKN Mahasiswa UGM Edukasi Warga Tanara Soal Penanggulangan Stunting

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Kuliah Kerja Nyata-Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) Universitas Gajah Mada (UGM) Yogyakarta memberikan edukasi kepada warga Kecamatan Tanara soal penanggulangan stunting. Salah satunya dengan memfasilitasi untuk berdiskusi dengan organisasi perangkat daerah (OPD) terkait di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Serang. Hal itu terungkap pada Sosialisasi Penanggulangan Stunting pada Masyarakat dari Pola Aktivitas dan Faktor

KKN Mahasiswa UGM Edukasi Warga Tanara Soal Penanggulangan Stunting Read More »

Rina Dewiyanti

Gajian Telat Lagi, Begini Penjelasan BPKAD Banten

EKBISBANTEN.COM- Januari tahun ini, gaji Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah provinsi (Pemprov) Banten bulan mengalami keterlambatan. Biasanya gaji cair pada tanggal 1 tiap awal bulan. Namun, sampai pertengahan Januari, para ASN belum mendapatkan gaji. Saat dikonfirmasi Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Provinsi Banten Rina Dewiyanti via WhatsApp juga mengakui belum semua ASN

Gajian Telat Lagi, Begini Penjelasan BPKAD Banten Read More »

Albe dan Kay Racik Ulang Lagu ‘Aje Kendor’ Jadi Lebih Kekinian

KOTA SERANG, EKBISBANTEN.COM – Sobat Ekbisbanten khususnya di Kota Serang pasti tahu dong dengan lagu “Aje Kendor?” Yap, lagu tersebut diciptakan oleh Kepala Bidang Pembinaan Kebudayaan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) Kota Serang, Evie Shofiyah Usman. Lagu yang cukup populer di pusat Ibu Kota Banten itu membuat sejumlah musisi dari beberapa genre berlomba-lomba untuk mendaur

Albe dan Kay Racik Ulang Lagu ‘Aje Kendor’ Jadi Lebih Kekinian Read More »

Scroll to Top