Berita 24

Resepsi Puncak Satu Abad NU di Banten Berlangsung Meriah dan Penuh Makna

KOTA SERANG, EKBISBANTEN.COM – Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Banten menggelar resepsi puncak Satu Abad NU di Gedung PWNU Banten, Jalan Raya Jakarta Kemang, Panancangan, Kecamatan Cipocok Jaya, Kota Serang, Selasa (7/2/2023). Kegiatan bertajuk “Merawat Jagad-Membangun Peradaban” yang diadakan sebagai alternatif bagi warga NU yang tidak dapat datang langsung menghadiri resepsi Satu Abad NU yang […]

Resepsi Puncak Satu Abad NU di Banten Berlangsung Meriah dan Penuh Makna Read More »

Pengurus HIPPI Kabupaten Pandeglang Resmi Dilantik

PANDEGLANG, EKBISBANTEN.COM- Jajaran pengurus Himpunan Pengusaha Pribumi Indonesia (HIPPI) Kabupaten Pandeglang resmi dilantik di Pendopo Kabupaten Pandeglang pada Senin, (06/02/2023). Ketua pelaksana pelantikan Yandi dalam sambutannya mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang sudah membantu mensukseskan kegiatan. “Terima kasih atas partisipasi suksesi acara secara moril dan materil dari mulai pengurus HIIPI, pembina, penasihat, dewan pakar,

Pengurus HIPPI Kabupaten Pandeglang Resmi Dilantik Read More »

Diskominfo Cilegon

Kejari Cilegon Musnahkan Rokok Ilegal Senilai Rp2,1 Miliar

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Kejari Kota Cilegon memusnahkan 2 juta batang rokok ilegal dengan nilai Rp2,1 miliar di Halaman Kantor Kejari Cilegon pada Senin (6/2). Pemusnahan rokok ilegal tersebut dipmpin langung Kepala Kejari Kota Cilegon Ineke Indraswati bersama Wali Kota Cilegon Helldy Agustian dan Kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai TMP Merak. Kepala Kejari Kota

Kejari Cilegon Musnahkan Rokok Ilegal Senilai Rp2,1 Miliar Read More »

Wabup Serang Lepas Ratusan Warga Hadiri Puncak Harlah Satu Abad NU

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Wakil Bupati (Wabup) Serang Pandji Tirtayasa melepas ratusan warga Kabupaten Serang untuk menghadiri Puncak Hari Lahir (Harlah) 1 Abad Nahdlatul Ulama (NU) di Halaman Pendopo Bupati Serang pada Senin, 6 Februari 2023. Ratusan warga warga NU tersebut akan menuju lokasi puncak harlah NU di Gelora Delta, Sidoarjo, Jawa Timur (Jatim). Wabup Serang

Wabup Serang Lepas Ratusan Warga Hadiri Puncak Harlah Satu Abad NU Read More »

Presiden Jokowi Ingatkan Insan Pers Soal Kebebasan yang Bertanggung Jawab

EKBISBANTEN.COM – Presiden Joko Widodo mengingatkan kepada insan pers agar tidak hanya berbicara soal kebebasan pers, tetapi juga tentang pers yang bertanggung jawab. Hal itu disampaikannya saat menerima audiensi Dewan Pers di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (6/2/2023). “Itu catatan yang saya kira perlu di-highlight ya oleh temen-temen media bahwa Bapak Presiden mengatakan jangan cuma

Presiden Jokowi Ingatkan Insan Pers Soal Kebebasan yang Bertanggung Jawab Read More »

Pemprov Banten Berkomitmen Terus Tingkatkan Pelayanan Publik

EKBISBANTEN.COM – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten terus berkomitmen dalam meningkatkan pelayanan publik. Beberapa Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemprov Banten sudah dalam kondisi baik. Hal itu diungkapkan Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar usai menerima Ombudsman Indonesia Koordinasi Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik dan Penyerahan Hasil Penilaian Ombudsman Indonesia Perwakilan Provinsi Banten di Ruang Rapat Gubernur Banten,

Pemprov Banten Berkomitmen Terus Tingkatkan Pelayanan Publik Read More »

Dua Warga Kabupaten Serang Dirawat Akibat Kencing Tikus

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Serang, menghimbau kepada masyarakat untuk selalu menjaga kebersihan guna mencegah virus berbahaya Leptospirosis. Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinkes Kabupaten Serang Dr. Istianah mengatakan, virus ini menular dari urine (air kencing) tikus. Penularan leptospirosis masuk ke dalam tubuh manusia melalui selaput lender,mata, hidung, kulit lecet, dan makanan.

Dua Warga Kabupaten Serang Dirawat Akibat Kencing Tikus Read More »

Kepala BPS

Tertinggi Sejak 2013, Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Tahun 2022 Sentuh 5,31 Persen

EKBISBANTEN.COM – Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada tahun 2022 tercatat menyentuh 5,31 persen secara tahunan atau year on year (yoy). Angka tersebut merupakan pertumbuhan yang tertinggi sejak tahun 2013. Hal itu diungkapkan oleh Kepala (BPS) Margo Yuwono dalam konferensi pers, Senin (6/2/2023). “Ini merupakan pertumbuhan tertinggi sejak tahun 2013. Di mana pada waktu itu tumbuh 5,56

Tertinggi Sejak 2013, Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Tahun 2022 Sentuh 5,31 Persen Read More »

Baznas Cilegon

Baznas Cilegon Salurkan Program Jambanisasi ke Warga di Kebondalem, Rahmatullah: Cilegon Kota Terkaya di Banten Tapi Masih Ada Dolbon

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Anggota DPRD Cilegon dari Fraksi Persatuan Demokrat, Rahmatullah bersama Baznas Kota Cilegon dan aparatur kelurahan menyambangi salah satu rumah warga di Lingkungan Kampung Baru, Kelurahan Kebondalem, Kecamatan Purwakarta. Kedatangan mereka diketahui untuk menyalurkan bantuan berupa program jambanisasi dan toilet untuk seorang warga bernama Yusuf Tojiri (28) yang tinggal bersama dua orang adiknya.

Baznas Cilegon Salurkan Program Jambanisasi ke Warga di Kebondalem, Rahmatullah: Cilegon Kota Terkaya di Banten Tapi Masih Ada Dolbon Read More »

Kapolda Banten

Apresiasi Personel, Kapolda Banten Hadiahkan Umroh Gratis

KOTA SERANG, EKBISBANTEN.COM – Polda Banten melaksanakan apel pagi rutin yang dipimpin Kapolda Banten Irjen Pol Rudy Heriyanto yang bertempat di lapangan Polda Banten pada Senin (06/02). Kegiatan ini dipimpin langsung Kapolda Banten didampingi Wakapolda Banten Brigjen Pol M. Sabilul Alif serta didampingi PJU Polda Banten. Dalam sambutannya Rudy memberikan apresiasi kepada seluruh personel Polda

Apresiasi Personel, Kapolda Banten Hadiahkan Umroh Gratis Read More »

Scroll to Top