Berita 24

Sinergi Daar El Istiqomah Serang dan PK2LH UNILAM Tingkatkan Kesadaran Santri Memilah dan Mengolah Sampah

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Pondok Modern Daar El Istiqamah Sukawana, Kota Serang bekerja sama dengan Pusat Kajian Keislaman dan Lingkungan Hidup (PK2LH) UNILAM Rangkasbitung sukses menggelar kegiatan Penyuluhan dan Praktek Pengolahan Sampah Domestik pada Minggu (12/1/2025) lalu. Kegiatan ini dihadiri oleh santri, pengelola pesantren, masyarakat sekitar, serta sejumlah narasumber berkompeten di bidang lingkungan mulai dari KH. […]

Sinergi Daar El Istiqomah Serang dan PK2LH UNILAM Tingkatkan Kesadaran Santri Memilah dan Mengolah Sampah Read More »

DJP

Aplikasi Coretax Masih Bermasalah, Ini Upaya yang Sudah Dilakukan DJP

EKBISBANTEN.COM – Direktorat Jenderal Pajak (DJP) melaporkan perkembangan kondisi terkini terkait upaya perbaikan yang telah dilakukan dalam implementasi sistem administrasi perpajakan baru yakni Coretax. Dalam keterangan resminya, Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal Pajak, Dwi Astuti mengungkapkan sampai dengan tanggal 13 Januari 2025 pukul 10.00 WIB, wajib pajak yang sudah berhasil mendapatkan sertifikat

Aplikasi Coretax Masih Bermasalah, Ini Upaya yang Sudah Dilakukan DJP Read More »

Dishub Kabupaten Serang

Dishub Kabupaten Serang Bakal Petakan Ulang Kebutuhan Lampu PJU

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Serang, berencana menyiapkan pemetaan kebutuhan Lampu Penerangan Jalan Umum (PJU) di wilayahnya. Hal tersebut diungkapkan Kepala Dishub Kabupaten Serang, Benny Yuarsa kepada awak media di depan Kantor Bupati Kabupaten Serang pada Senin, (13/1/2025). Kepala Dishub Kabupaten Serang, Benny Yuarsa menjelaskan, sebelumnya jalan Kabupaten ada sepanjang 600 kilometer, tetapi

Dishub Kabupaten Serang Bakal Petakan Ulang Kebutuhan Lampu PJU Read More »

Sukses Gelar Mubes, Ikatan Mahasiswa Kramatwatu Punya Nahkoda Baru

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Musyawarah besar (mubes) Ikatan Mahasiswa Kramatwatu sukses diselenggarakan pada Sabtu-Minggu, (11-12/1/2025). Acara ini diselenggarakan oleh Pengurus Ikatan Mahasiswa Kramatwatu di akhir kepengurusannya dan di selenggarakan di Dinas Sosial Kota Cilegon yang bertemakan Kepengurusan yang Beraksi, Berkolaborasi, dan Wujudkan Inovasi Berkelanjutan. Ketua umum Ikatan Mahasiswa Kramatwatu periode 2023-2024 yang biasa disapa agunge kih

Sukses Gelar Mubes, Ikatan Mahasiswa Kramatwatu Punya Nahkoda Baru Read More »

Jaga Stabilitas Harga, Pemprov Banten Bakal Intensifkan Operasi Pasar dan Farming Industri

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten bakal mengintensifkan Operasi Pasar di sejumlah daerah. Tujuannya, untuk menjaga stabilitas harga pada beberapa komoditas. Penjabat (Pj) Gubernur Banten A Damenta mengatakan, saat ini fluktuasi harga di pasaran sudah mulai terjadi. Beberapa komoditas pangan yang mengalami kenaikan harga seperti cabai merah, cabai rawit, bawang merah, bawang putih, beras,

Jaga Stabilitas Harga, Pemprov Banten Bakal Intensifkan Operasi Pasar dan Farming Industri Read More »

Daging Ayam

Harga Daging Ayam di Pasar Cikande Masih Tinggi, Capai Rp40 Ribu Per Kilogram

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Harga daging ayam di Pasar Cikande, Kabupaten Serang masih melambung tinggi yakni mencapai Rp40.000 per kilogram. Salah satu pedagang daging ayam di Pasar Cikande, Nengsih mengungkapkan, harga daging ayam telah naik sebelum tahun baru 2025. Hingga pertengahan Januari 2025, ia mengungkapnya harga daging ayam belum juga turun. “Sekarang harga daging ayam bersih

Harga Daging Ayam di Pasar Cikande Masih Tinggi, Capai Rp40 Ribu Per Kilogram Read More »

Soroti Persoalan Akibat Proyek Pembangunan PIK 2, Sembawan Gelar Diskusi Hingga Konsolidasi

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Serikat Mahasiswa Banten Melawan (Sembawan) menggelar diskusi, rekonsiliasi dan konsolidasi menyoal pembangunan Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 yang melibatkan wilayah Kabupaten Serang dan Kabupaten Tangerang, pada Jumat, (10/1/2025). Dalam diskusi tersebut, Serikat Mahasiswa Banten melawan menyoroti persoalan yang muncul akibat proyek tersebut, terutama terkait pembebasan lahan yang dianggap tidak adil dan mendeklarasikan

Soroti Persoalan Akibat Proyek Pembangunan PIK 2, Sembawan Gelar Diskusi Hingga Konsolidasi Read More »

XL axiata

XL Axiata Borong Penghargaan Bergengsi, Terbaik dalam Inovasi Layanan Hingga Komitmen Program Keberlanjutan

EKBISBANTEN.COM – PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) terus memborong beragam penghargaan dari berbagai lembaga. Hingga penghujung tahun 2024 lalu, XL Axiata kembali meraih tiga penghargaan, masing-masing terkait inovasi layanan Fixed Mobile Convergence, layanan streaming, dan pengakuan atas program keberlanjutan. Ketiga penghargaan tersebut sekaligus melengkapi puluhan penghargaan yang telah diraih sepanjang tahun 2024. Marwan O.

XL Axiata Borong Penghargaan Bergengsi, Terbaik dalam Inovasi Layanan Hingga Komitmen Program Keberlanjutan Read More »

Dahsyatnya Weekend

Lebih Fresh dan Seru! Dahsyatnya Weekend Siap Guncang Alun-alun Cibodas

EKBISBANTEN.COM – Dahsyatnya Weekend hadir kembali untuk Sahabat Dahsyat. Dengan format yang lebih fresh dan seru pastinya! Siap menyapa langsung Sahabat Dahsyat di Alun Alun Cibodas, Kota Tangerang, hari Sabtu & Minggu, 11-12 Januari 2025, mulai pukul 07.00 WIB. Akan ada penampilan dari musisi tanah air serta activity seru berhadiah dan meet and greet dengan

Lebih Fresh dan Seru! Dahsyatnya Weekend Siap Guncang Alun-alun Cibodas Read More »

DJP

Terdapat Kendala dalam Implementasi Aplikasi Coretax, Ini Kata DJP

EKBISBANTEN.COM – Implementasi aplikasi Coretax DJP telah dilakukan pada tanggal 1 Januari 2025. Kendati demikian, terdapat berbagai kendala yang dirasakan oleh pengguna. Untuk itu dalam keterangan resminya yang diterima Ekbisbanten.com, Jumat (10/1/2025), Direktorat Jenderal Pajak (DJP) memohon maaf atas kendala yang dialami sehingga menyebabkan ketidaknyamanan bagi wajib pajak. “Bersama ini kami dengan segala kerendahan hati

Terdapat Kendala dalam Implementasi Aplikasi Coretax, Ini Kata DJP Read More »

Scroll to Top