Senin, 23 September 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Author name: Budiman

Jadi Cawapres Prabowo, Pengamat: Gibran Orang yang Diuntungkan

EKBISBANTEN.COM – Pengamat Politik dari Banten Institute for Governance Studies (BIGS), Harits Hijrah Wicaksana mengatakan bahwa Gibran Rakabuming Raka merupakan orang yang diuntungkan keadaan.  Keuntungan yang dimaksud Harits, ialah terpilihnya Gibran menjadi cawapres mendampingi Prabowo dalam kontestasi Pemilu 2024 nanti.  Bak mulus seperti jalan tol, seperti itulah karir politik putra sulung Jokowi yang melewati para […]

Jadi Cawapres Prabowo, Pengamat: Gibran Orang yang Diuntungkan Read More »

Mahfud Dampingi Ganjar, Relawan di Banten Adakan Solawatan

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Mahfud MD resmi diumumkan sebagai Calon Wakil Presiden (Cawapres) mendampingi Ganjar Pranowo. Usai peresmian, relawan yang tergabung dalam Ganjar Untuk Semua (GUS) mengadakan solawatan di posko relawan Banten, di Kecamatan Cipocok Jaya, Kota Serang, Senin malam (23/10/2023).  Ketua GUS KH Suhendi mengatakan bahwa tujuan acara tersebut untuk menjalin silaturahmi diantara para relawan

Mahfud Dampingi Ganjar, Relawan di Banten Adakan Solawatan Read More »

Pengamat Sebut Gibran Jadi Cawapres Merupakan Bentuk Kendali Besar Partai dalam Politik

EKBISBANTEN.COM – Pengamat Kebijakan Publik dan Politik dari Banten Institute for Governance Studies (BIGS), Harits Hijrah Wicaksana mengatakan bahwa terpilihnya Gibran Rakabuming Raka menjadi cawapres merupakan bentuk kendali besar partai dalam politik.  Harits menilai, kendali besar itu dapat tercipta dari partai politik (parpol) lewat kesalahan sistem yang sudah terlanjur dilegitimasi oleh palu hakim Mahkamah Konstitusi

Pengamat Sebut Gibran Jadi Cawapres Merupakan Bentuk Kendali Besar Partai dalam Politik Read More »

Cara Beli Tiket Superstar Knockout El Rumi vs Jefri Nichol Beserta  Harganya

EKBISBANTEN.COM – El Rumi dan Jefri Nichol berencana akan duel di atas ring lewat pertandingan tinju Superstar Knockout. Duel sengit itu akan digelar di Mahaka Square, Kelapa Gading, Jakarta Utara. Rencananya, duel one by one yang berawal dari tantangan Jefri Nichol di media sosial kepada El Rumi akan diadakan pada 17 November 2023, antara pukul

Cara Beli Tiket Superstar Knockout El Rumi vs Jefri Nichol Beserta  Harganya Read More »

Ada Berapa Jenis Putusan MK? Simak Penjelasannya

EKBISBANTEN.COM – Mahkamah Konstitusi (MK) merupakan salah satu lembaga yudikatif di Indonesia yang memiliki tiga jenis putusan. Ketiga jenis putusan tersebut ialah: permohonan tidak dapat diterima, permohonan dikabulkan, dan permohonan ditolak. Namun dalam praktiknya terdapat putusan lain. Putusan tersebut adalah Putusan konstitusional bersyarat dan inkonstitusional bersyarat. Jenis-jenis putusan MK tersebut terdapat dan diatur dalam Undang-Undang. 

Ada Berapa Jenis Putusan MK? Simak Penjelasannya Read More »

Ingin Jadi Teller? Yuk Daftar di Bank Muamalat

EKBISBANTEN.COM – Teller merupakan bidang pekerjaan yang ada di perbankan. Pekerjaan ini mengharuskan berinteraksi langsung untuk melayani para nasabah.  Bisa dikatakan, bahwa pekerjaan ini menjadi vital dalam dunia industri perbankan. Sebab, pastilah para nasabah atau pelanggan mengutamakan pelayanan yang baik untuk mempercayakan uangnya pada perbankan.  Kabar baiknya, Bank Muamalat membuka lowongan pekerjaan untuk Teller.  Melansir

Ingin Jadi Teller? Yuk Daftar di Bank Muamalat Read More »

Cawapres

Resmi! Prabowo Pilih Gibran Jadi Cawapres di Pemilu 2024

EKBISBANTEN.COM — Bakal Calon Presiden dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) Prabowo Subianto telah resmi memilih Gibran Rakabuming sebagai cawapres pada pemilihan Pemilu 2024 nanti.  Prabowo mengatakan bahwa keputusannya itu merupakan hasil kesepakatan bersama dengan delapan partai koalisi KIM. Diakui Prabowo, nama Gibran muncul secara aklamasi dari para ketua umum partai dalam koalisi.  “Secara final dan

Resmi! Prabowo Pilih Gibran Jadi Cawapres di Pemilu 2024 Read More »

Ketua Perguruan Terumbu Banten Sambut Baik Deklarasi DPP TTKKBI

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Ketua Perguruan Pencak Silat Terumbu Banten Yadi Sufiyadi, menyambut baik dan menilai positif  pembentukan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Tjimande Tari Kolot Karuhun Banten Indonesia (TTKKBI).  Menurutnya, pembentukan DPP TTKKBI lewat deklarasi di alun-alun Barat, Kota Serang itu, merupakan salah satu upaya dari para Pesilat untuk melestarikan kebudayaan daerah khususnya di Provinsi Banten.

Ketua Perguruan Terumbu Banten Sambut Baik Deklarasi DPP TTKKBI Read More »

10 Hektar Lahan Terkena Dampak Kebakaran TPSA Rawa Kucing 

TANGERANG, EKBISBANTEN.COM – Sekitar lebih dari 10 hektar lahan terkena dampak kebakaran Tempat Pembuangan Sampah Akhir (TPSA) Rawa Kucing, Kota Tangerang yang terjadi sejak Jumat (20/10) kemarin.  “Ada sekitar lebih dari 10 hektar lahan yang terbakar,” ujar Kepala Pelaksana (Kalak) BPBD Provinsi Banten Nana Suryana, Sabtu (21/10/2023).  Nana mengakui terdapat beberapa kendala yang ditemukan dalam

10 Hektar Lahan Terkena Dampak Kebakaran TPSA Rawa Kucing  Read More »

Scroll to Top