Sabtu, 23 November 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Author name: Budiman

Kantor Imigrasi Serang Gelar Sosialisasi, Ajak Masyarakat Pahami Fungsi Keimigrasian

SERANG, EKBISBANTEN.COM– Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Serang menggelar sosialisasi bertajuk masyarakat sekitar peduli imigrasi di Aston Serang Hotel & Convention Center, Jumat, 22 November 2024. Kegiatan tersebut bertujuan agar masyarakat lebih dekat dan memahami seluruh fungsi Keimigrasian. Hal itu diungkapkan oleh Kepala Seksi Teknologi Informasi dan Komunikasi Keimigrasian (Tikkim) Dwi Avandho Farid. “Dalam […]

Kantor Imigrasi Serang Gelar Sosialisasi, Ajak Masyarakat Pahami Fungsi Keimigrasian Read More »

Kemenkeu Satu Banten Goes to Campus 2024, Ajak Mahasiswa UPH Pahami Kelola Uang Negara

TANGERANG, EKBISBANTEN.COM-Kemenkeu Satu Banten Goes to Campus 2024 menyambangi Universitas Pelita Harapan (UPH) pada Kamis, 21 November 2024. Acara ini merupakan inisiatif Kementerian Keuangan wilayah Banten untuk memperkenalkan pentingnya pengelolaan keuangan negara kepada generasi muda. Mengusung tema “Pengelolaan Keuangan Negara yang Inklusif,” acara ini dihadiri ratusan mahasiswa dan akademisi, serta berbagai pejabat di lingkungan Kementerian

Kemenkeu Satu Banten Goes to Campus 2024, Ajak Mahasiswa UPH Pahami Kelola Uang Negara Read More »

Haris Azhar Ungkap Dugaan Pelanggaran Hukum Mendes Yandri Susanto di Pilkada Bupati Serang

EKBISBANTEN.COM-Founder Lokataru Foundation Haris Azhar mengungkapkan banyak data dugaan pelanggaran Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto dalam Pilkada 2024. Selain Yandri, Haris Azhar mengaku punya data juga terkait pelanggaran Pilkada yang dilakukan oleh para kepala desa, aparat penegak hukum, baik kepolisian maupun kejaksaan. “Aparatur-aparatur negara, atau penegak hukum yang lain, hentikanlah.

Haris Azhar Ungkap Dugaan Pelanggaran Hukum Mendes Yandri Susanto di Pilkada Bupati Serang Read More »

Brigade PII Banten Adakan Nobar Film Gratis, Ajak Pelajar dan Anak Yatim Cilegon Rayakan Kebersamaan

CILEGON, EKBISBANTEN.COM–Koordinator Wilayah Brigade Pelajar Islam Indonesia (PII) Banten menggelar acara nonton bareng (nobar) gratis film Bila Esok Ibu Tiada, Kamis (21/11/2024) malam. Kegiatan ini melibatkan pelajar dari berbagai sekolah di Cilegon serta anak-anak yatim sebagai bentuk perayaan dalam memperingati Hari Ibu yang akan datang. Acara yang berlangsung di Studio 2 Bioskop XXI Transmart Cilegon

Brigade PII Banten Adakan Nobar Film Gratis, Ajak Pelajar dan Anak Yatim Cilegon Rayakan Kebersamaan Read More »

Pemanggilan Suami Cagub Banten Airin dan Ketua DPRD oleh Kajaksaan Dinilai Politis

SERANG, EKBISBANTEN.COM-Pemanggilan suami calon Gubernur Banten Airin Rachmi Diany, Tubagus Chaeri Wardana alias Wawan dan Ketua Dewan Fahmi Hakim oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten dinilai politis. Pengamat Hukum Julianto menuturkan, indikasi muatan politis lewat permainan hukum itu terlihat dari dimunculkannya kembalikasus Sport Center Banten yang terjadi tahun 2008-2011 oleh Kejati Banten. Bahkan, kata dia, Kejati

Pemanggilan Suami Cagub Banten Airin dan Ketua DPRD oleh Kajaksaan Dinilai Politis Read More »

KPU RI Sidak Kesiapan Logistik Pilkada Cilegon

CILEGON, EKBISBANTEN.COM– Anggota Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) Yulianto Sudrajat melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke gudang logistik KPU Kota Cilegon, Kamis (21/11/2024). Sidak ini dilakukan untuk memastikan kesiapan logistik Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Cilegon yang tinggal menghitung hari. Usai melakukan sidak, Yulianto Sudrajat mengatakan, kegiatan ini merupakan merupakan bagian dari upaya supervisi

KPU RI Sidak Kesiapan Logistik Pilkada Cilegon Read More »

Kenalkan Cagub Banten Andra-Dimyati dan Cawalkot Budi-Agis, PKS Kota Serang Adakan Flashmob

EKBISBANTEN.COM – DPD PKS Kota Serang melakukan Flashmob di pinggir jalan raya Sumur Pecung hingga Lampu Merah Pisang Mas Kota Serang, pada Kamis 21 November 2024. Flashmob itu digelar dalam rangka memperkenalkan Pasangan Calon Gubernur Banten Nomor Urut 02, Andra-Dimyati dan Pasangan Calon Wali Kota Serang Nomor Urut 02, Budi-Agis. Ketua Bidang Perempuan PKS Kota

Kenalkan Cagub Banten Andra-Dimyati dan Cawalkot Budi-Agis, PKS Kota Serang Adakan Flashmob Read More »

Dugaan Korupsi Sport Center, Suami Cagub Banten Airin Dipanggil Kejaksaan

SERANG, EKBISBANTEN.COM-Penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten memanggil suami calon Gubernur Banten Airin Rachmi Diany, Tubagus Chaeri Wardana alias Wawan. Wawan yang berstatus saksi dipanggil Penyidik Kejati Banten atas dugaan kasus korupsi pengadaan lahan Sport Center di Kota Serang. Kasi Penerangan Hukum Kejati Banten, Rangga Adekresna menuturkan, pemanggilan saksi Wawan dilakukan pada hari ini, Rabu, 20

Dugaan Korupsi Sport Center, Suami Cagub Banten Airin Dipanggil Kejaksaan Read More »

Supriyono dan Anwar Ditunjuk Benahi KNPI Kota Serang

SERANG, EKBISBANTEN.COM – Dewan Pengurus Daerah Komite Nasional Pemuda Indonesia (DPD) KNPI Provinsi Banten menunjuk Ken Supriyono dan Khaerul Anwar membenahi organisasi kepemudaan di Kota Serang. Keduanya ditunjuk sebagai pengurus karakter DPD KNPI Kota Serang. Masing-masing menjabat sebagai Ketua dan Sekretaris. Surat pengangkatan sebagai karateker ditandangani Moh. Rano Alfat dan Adang Akbarudin sebagai Ketua dan

Supriyono dan Anwar Ditunjuk Benahi KNPI Kota Serang Read More »

Tembus 10 Ribu, Ini Penyebab Tingginya Perempuan Alami Kekerasan di Banten

SERANG, EKBISBANTEN.COM– Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) mengungkapkan, terdapat 10.532 kaum hawa di Banten mengalami kekerasan pada tahun 2023. Hal ini menempatkan Banten di posisi ke-7 dalam kasus kekerasan terhadap perempuan diantara provinsi lainnya setelah Sulawesi Selatan. Komisioner Komnas Perempuan Badrul Fuad membeberkan, tingginya kasus kekerasan terhadap perempuan di Banten disebabkan beberapa

Tembus 10 Ribu, Ini Penyebab Tingginya Perempuan Alami Kekerasan di Banten Read More »

Scroll to Top