Selasa, 17 September 2024
Search
Close this search box.
Search
Close this search box.

Author name: Admin

Pererat Silaturrahmi, FSPP Cilegon Gelar Pengajian Akbar 

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Forum Komunikasi Pondok Pesantren (FSPP) Kota Cilegon menggelar pengajian akbar di Masjid Nurul Iman Kota Cilegon, Rabu 4 Septeber 2024. Hal itu dilakukan, dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi antar Pondok Pesantren (Ponpes) di Kota Cilegon. “Pengajian akbar ini bertujuan untuk memperkuat hubungan antar pondok pesantren,” kata Ketua Pelaksana Kegiatan Pengajian Akbar Kota Cilegon, […]

Pererat Silaturrahmi, FSPP Cilegon Gelar Pengajian Akbar  Read More »

Disnaker Kota Cilegon Beri Pembekalan kepada Ratusan Calon Pekerja Migran

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Cilegon Penyuluhan Bimbingan Jabatan Luar Negeri Bagi Calon Pekerja Migran Indonesia  Kota Cilegon, di Aula Dinas Kominfo Kota Cilegon, Rabu, 4 September 2024. Kepala Bidang (Kabid) Penempatan Tenaga Kerja Disnaker Kota Cilegon Hidayatullah mengatakan, sebanyak 637 warga sudah mendaftar untuk bekerja di tiga negara, yakni Jepang, Korea Selatan

Disnaker Kota Cilegon Beri Pembekalan kepada Ratusan Calon Pekerja Migran Read More »

Astra Financial Catatkan Transaksi Positif di GIIAS Jakarta dan Surabaya 2024

JAKARTA, EKBISBANTEN.COM 4 SEPTEMBER 2024 – Astra Financial mencatat kinerja positif dengan berhasil melampaui target pada perhelatan GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024 di Jakarta dan Surabaya. Bertindak selaku platinum sponsor GIIAS Jakarta dan Surabaya untuk ke-6 kalinya bersama sepuluh unit bisnisnya, Astra Financial secara total membukukan nilai transaksi sebesar Rp2,932 triliun atau meningkat

Astra Financial Catatkan Transaksi Positif di GIIAS Jakarta dan Surabaya 2024 Read More »

Lepas Kontingen PON XXI 2024, Helldy Minta Atlet Tampil Sportif dan Percayaan Diri

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Wali Kota Cilegon Helldy Agustian secara resmi melepas kontingen Kota Cilegon yang akan mewakili Provinsi Banten pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 di Aceh dan Sumatera Utara, di Aula Setda Kota Cilegon, Selasa, 3 September 2024.Dalam sambutannya Helldy menyampaikan rasa bangga dan penghargaan yang mendalam kepada seluruh atlet, pelatih, dan official. “Kami memahami

Lepas Kontingen PON XXI 2024, Helldy Minta Atlet Tampil Sportif dan Percayaan Diri Read More »

Disporapar Siap Gelar Grand Final Pemilihan Kang Nong Cilegon 2024

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kota Cilegon akan menggelar Grand Final Pemilihan Kang Nong 2024. Ajang bergengsi ini akan dilaksanakan pada Sabtu, 14 September 2024, pukul 19.00 WIB di Restauran Sarigaluh.Kepala Bidang Pariwisata Disporapar Kota Cilegon Wawan Ihwani berharap ajang Kang Nong dapat menjadi momentum untuk meningkatkan pariwisata di Kota Cilegon. “Kami berharap

Disporapar Siap Gelar Grand Final Pemilihan Kang Nong Cilegon 2024 Read More »

Penyaluran Dana Hibah DKM Cilegon Ditarget Tuntas September Ini

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Cilegon melalui Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) menargetkan penyaluran dana hibah untuk Dewa Kesejahteraan Masjid (DKM) tuntas dibulan September 2024 ini. Bantuan dana hibah DKM merupakan salah satu dari 10 program perioritas yang dicanangkan Wali Kota Cilegon Helldy Agustian dan Wakilnya Sanuji Pentamarta. Dimana, program tersebut diproyeksikan untuk 76 DKM yang ada

Penyaluran Dana Hibah DKM Cilegon Ditarget Tuntas September Ini Read More »

Helldy Apresiasi Industri dan Sekolah dalam Program Makan Bergizi Gratis

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Wali Kota Cilegon Helldy Agustian memberikan penghargaan kepada sejumlah industri dan sekolah yang telah berpartisipasi dalam pilot project Makan Bergizi Gratis (MBG) pada apel pagi yang digelar di halaman Kantor Wali Kota Cilegon, Selasa (3/9/2024). Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi pemerintah kota terhadap peran aktif berbagai pihak dalam mendukung program yang bertujuan meningkatkan kualitas

Helldy Apresiasi Industri dan Sekolah dalam Program Makan Bergizi Gratis Read More »

Berkolaborasi Penanganan Hukum, Wali Kota Helldy Berikan Penghargaan Kejari Cilegon

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Wali Kota Cilegon Helldy Agustian memberikan penghargaan kepada Kejaksaan Negeri (Kejari) Cilegon saat Peringatan Hari Lahir Kejaksaan Republik Indonesia (RI) ke-79, di kantor Kejari setempat, Senin 2 September 2024. Penghargaan yang diterima Kepala Kejari Kota Cilegon Diana Wahyu Widiyanti itu merupakan bentuk apresiasi atas kolaborasi dan kerjasama yang baik dalam penanganan permasalahan hukum

Berkolaborasi Penanganan Hukum, Wali Kota Helldy Berikan Penghargaan Kejari Cilegon Read More »

HUT ke-54, Wali Kota Helldy Dibanjiri Doa dan Harapan

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Ruang rapat Wali Kota Cilegon berubah menjadi penuh semarak pada Senin, 2 September 2024. Pasalnya, Wali Kota Cilegon, Helldy Agustian, merayakan ulang tahunnya yang ke-54, yang jatuh pada 31 Agustus 2024 kemarin. Momen spesial ini disambut hangat oleh jajaran ASN Kota Cilegon yang telah mempersiapkan kejutan kecil namun bermakna bagi pemimpin mereka.  Acara

HUT ke-54, Wali Kota Helldy Dibanjiri Doa dan Harapan Read More »

Sanuji Pentamarta Pamit, Akui Kota Cilegon Maju Pesat di Bawah Kepemimpinan Helldy

CILEGON, EKBISBANTEN.COM – Wakil Wali Kota Cilegon Sanuji Pentamarta resmi mengajukan pamit undur diri dari jabatannya, Senin, 2 September 2024. Pengunduran diri ini diumumkan dalam Rapat Paripurna DPRD Kota Cilegon, menyusul keputusannya untuk mencalonkan diri sebagai calon kepala daerah pada Pilkada Kabupaten Lebak 2024.  Dalam suasana emosional, Sanuji menyampaikan rasa terima kasih yang mendalam kepada

Sanuji Pentamarta Pamit, Akui Kota Cilegon Maju Pesat di Bawah Kepemimpinan Helldy Read More »

Scroll to Top